Makan Sedikit Tapi Sering Justru Lebih Menyehatkan

Minggu, 07 Agustus 2016 - 18:21 WIB
Makan Sedikit Tapi Sering...
Makan Sedikit Tapi Sering Justru Lebih Menyehatkan
A A A
JAKARTA - Sebuah studi mengungkapkan, bahwa orang dewasa yang makan sedikit namun sering setiap harinya dinilai lebih sehat. Menariknya, cara ini bisa membuat indeks massa tubuh menjadi lebih rendah dibandingkan makan banyak namun jarang.

Dilansir dari HuffingtonPost, studi yang dilakukan di Inggris ini menunjukkan, orang yang frekuensi makan sedikit cenderung akan makan di malam hari dan minum alkohol. Akibatnya, hal ini memicu naiknya indeks massa tubuh.

Peneliti menilai, orang yang sering makan akan lebih memilih makanan yang sehat dan rendah kalori. Dengan demikian, berat badan pun menjadi turun.

"Temuan kami menunjukkan orang yang memiliki indeks massa tubuh rendah cenderung makan lebih sering. Mereka pun konsumsi diet rendah energi dan makanan penuh nutrisi serta berkualitas," papar penulis dalam studi Journal of the Academy of Nutrition and Dietetics ini.

Ahli nutrisi asal New York, Elena Tovar pun mengungkapkan, studi ini masuk akal. "Hipotesis ini make sense, orang yang sering makan membuat orang jarang lapar sehingga mencegah makan apapun yang ada," ujar Elena.
(alv)
Berita Terkait
Meningkatkan Akses Layanan...
Meningkatkan Akses Layanan Konseling Keluarga Jakarta melalui Mobil SAPA
Langgar Protokol Kesehatan,...
Langgar Protokol Kesehatan, Angkutan Umum Akan Ditindak Tegas
Transportasi Umum Harus...
Transportasi Umum Harus Higienis dan Terapkan Protokol Kesehatan
Kuliah Umum UMJ Bahas...
Kuliah Umum UMJ Bahas Pentingnya Transformasi Sistem Kesehatan Nasional
Imbauan Patuhi Protokol...
Imbauan Patuhi Protokol Kesehatan di Transportasi Umum
Unpad Jadi Kampus Terbaik...
Unpad Jadi Kampus Terbaik Hasilkan Artikel Ilmiah Umum dan Kesehatan
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron 'Mencintaimu Sekali Lagi' Eps 115: Dilema Arini di Antara Masalah dan Perasaannya
33 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 7-8: Penyesalan Devan Atas Sikapnya pada Alya
40 menit yang lalu
Tingkatkan Pelayanan...
Tingkatkan Pelayanan Pasien Indonesia, Mahkota Medical Centre Luncurkan Kartu Health and Leisure
1 jam yang lalu
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Berbagi Tapi Jangan Menyakiti, Hanya di iNews
1 jam yang lalu
Panasnya BBQ Challenge...
Panasnya BBQ Challenge MasterChef Indonesia Season 12 Hanya di RCTI!
1 jam yang lalu
Disebut Selingkuh oleh...
Disebut Selingkuh oleh Majelis Hakim, Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris
2 jam yang lalu
Infografis
Batas Aman Makan Kue...
Batas Aman Makan Kue Lebaran Biar Berat Badan Tidak Naik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved