Atasi Asma dengan Cengkeh

Kamis, 25 Agustus 2016 - 06:16 WIB
Atasi Asma dengan Cengkeh
Atasi Asma dengan Cengkeh
A A A
JAKARTA - Asma bisa menyerang siapa saja. Penyakit ini disebabkan oleh peradangan kronis yang memengaruhi saluran pernafasan yang membawa udara dari hidung dan mulut ke paru-paru dan sebaliknya.

Umumnya, pederita asma akan meraskan kesulitan untuk menghirup udara. Akibatnya, timbul sensasi tercekik, dan sesak. Sayangnya, hingga saat ini belum ditemukan obat untuk menyembuhkan penyakit ini.

Namun sejumlah peneliti mengklaim, bahwa asma bisa diatasi dengan ramuan tradisional. Berikut ulasannya yang dilansir dari Homeremedyshop.

1. Cengkeh
Cengkeh diklaim bisa menyembuhkan asma. Untuk hasil yang maksimal, konsumsi asma selama dua kali sehari secara rutin.

2. Jahe

Tak hanya menjadi penyedap masakan, jahe juga bisa mengatasi asma. Caranya, campur jahe, delima dan madu. Lalu buat jus dan konsumsi dua hingga tingga kali dalam sehari. Selain itu, Anda juga bisa manfaatkan satu sendok makan madu, jahe, dan satu sendok makan biji fenugreek kering. Selanjutnya rendam selama satu malam dan konsumsi setiap pagi untuk detoksifikasi paru-paru.

3. Minyak mustard
Campuran minyak mustard dan kapur barus akan mengatasi asma Anda. Caranya, pijat seluruh dada dengan campuran tersebut. Untuk hasil maksimal, lakukan secara rutin.

4. Teh dan kopi hitam
Selain rasanya yang lezat, kopi hitam juga bisa membersihkan saluran pernapasan. Ini berkat kafein yang terkandung dalam kopi. Jika tak suka kopi, Anda bisa mengonsumsi teh lebih dari tiga cangkir dalam sehari.

5. Madu
Konsumsi satu sendok teh madu yang dicampur dalam air panas bisa mengatasi asma. Alternatif lainnya, campur satu sendok teh madu dengan setengah sendok teh bubuk kayu manis dan konsumsi setiap malam.
(nfl)
Berita Terkait
Meningkatkan Akses Layanan...
Meningkatkan Akses Layanan Konseling Keluarga Jakarta melalui Mobil SAPA
Langgar Protokol Kesehatan,...
Langgar Protokol Kesehatan, Angkutan Umum Akan Ditindak Tegas
Transportasi Umum Harus...
Transportasi Umum Harus Higienis dan Terapkan Protokol Kesehatan
Kuliah Umum UMJ Bahas...
Kuliah Umum UMJ Bahas Pentingnya Transformasi Sistem Kesehatan Nasional
Imbauan Patuhi Protokol...
Imbauan Patuhi Protokol Kesehatan di Transportasi Umum
Unpad Jadi Kampus Terbaik...
Unpad Jadi Kampus Terbaik Hasilkan Artikel Ilmiah Umum dan Kesehatan
Berita Terkini
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
6 menit yang lalu
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
41 menit yang lalu
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
1 jam yang lalu
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
2 jam yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
2 jam yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
AS Mengakui Perang Ukraina...
AS Mengakui Perang Ukraina Adalah Perang Proksi AS dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved