Seru! Rowan Atkinson Jadi Mr Bean Tua

Selasa, 25 April 2017 - 06:01 WIB
Seru! Rowan Atkinson...
Seru! Rowan Atkinson Jadi Mr Bean Tua
A A A
JAKARTA - Peran Rowan Atkinson menjadi Mr Bean di layar kaca sukses mengocok perut siapa pun yang melihatnya. Setelah jarang tampil, comedian dunia ini dikabarkan kembali memerankan karakter konyol tersebut.

Dilansir Daily Star, Rowan mengungkap ketertarikannya kembali menjadi Mr Bean. Yang menarik, pemilik nama lengkap Rowan Sebastian Atkinson itu ingin memerankan karakter Mr Bean versi tua.

"Kupikir akan sangat lucu membayangkan Mr Bean sebagai pria tua, dan komedi macam apa yang bisa kita tampilkan," kata Rowan.

Ide ini muncul pertama kali saat pria berusia 62 tahun itu berbincang dengan sahabatnya yang juga penulis film Love Actually, Richard Curtis. Bahkan, kecintaan Rowan terhadap Mr Bean, membuatnya tak akan pernah pensiun dari karakter tersebut.

"Aku tak akan pernah bisa mengucapkan selamat tinggal pada apa pun karakterku dan aku merasa masih bisa memerankan Bean. Hanya saja penekannya mungkin akan berbeda," beber dia.

Seperti diketahui, karakter Mr Bean muncul pertama kali dalam siaran televisi yang tayang sejak 1990-1995. Kesuksesan karakter ini, mmembuat Mr Bean diadaptasi dalam serial animasi dan layar lebar.
(tdy)
Berita Terkait
Gawat! Gelagat Zee Terbongkar?...
Gawat! Gelagat Zee Terbongkar? Saksikan The One Episode 7 di Vision+
Episode 3 Series The...
Episode 3 Series The One: Harapan Baru Untuk Tim SMBG, Nasya Marcella Malah Ngamuk
Gokil! Steve Pattinama...
Gokil! Steve Pattinama Nyusruk di Bawah Terik Pulau Bali, Simak Keseruannya!
The Banishing, Kisah...
The Banishing, Kisah Rumah Paling Berhantu di Inggris
Polisi Jadwalkan Periksa...
Polisi Jadwalkan Periksa Pemeran Film Porno pada Jumat Mendatang
Versi Baru Kisah Klasik...
Versi Baru Kisah Klasik Freaky Friday Siap Beredar
Berita Terkini
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
14 menit yang lalu
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
49 menit yang lalu
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
1 jam yang lalu
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
2 jam yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
2 jam yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
7 Artis Jadi Korban...
7 Artis Jadi Korban Kebakaran Los Angeles, Dalyce Curry Tewas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved