Posisi Bercinta Bisa Buat Pasangan Gugup

Sabtu, 03 Maret 2018 - 22:34 WIB
Posisi Bercinta Bisa Buat Pasangan Gugup
Posisi Bercinta Bisa Buat Pasangan Gugup
A A A
LOS ANGELES - Anda ingin bereksperimen dengan posisi seks baru saat bercinta dengan pasangan? Boleh saja, tapi harus berhati-hati, sebab ada beberapa posisi seks yang mereka membuat pasangan merasa lebih gugup.

Sebuah survei dari Superdrug Online Doctor menjelaskan posisi seks 65 merupakan posisi yang membuat pasangan menjadi lebih gugup. Situs tersebut mensurvei 1.000 orang Eropa dan Amerika Serikat.

Sebanyak 57% wanita dan 43 % pria yang disurvei menilai skenario ini sebagai yang paling tidak nyaman. Konon posisi itu membuat pasangan lebih kesulitan dan justru tak menikmati saat bercinta.

Sementara hampir 55% perempuan mengatakan bahwa mereka paling tidak nyaman melakukan anal seks. Pasalnya memiliki risiko berbahaya.

Wanita yang menempatkan misionaris sebagai posisi bercinta terbaik, diikuti posisi cowgirl dan spooning yang membuat pasangan lebih bergairah saat menjalin kasih dengan orang yang dicintainya itu.
(tdy)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.6560 seconds (0.1#10.140)
pixels