3 Hacks Maskara yang Wajib Kamu Ketahui

Selasa, 19 November 2024 - 17:00 WIB
Sering nggak sih pakai maskara tapi bulu matanya jadi menggumpal? Hal ini seringkali dialami oleh banyak perempuan yang ingin mendapatkan bulu mata lentik. Foto/MNC Media
JAKARTA - Sering nggak sih pakai maskara tapi bulu matanya jadi menggumpal? Hal ini seringkali dialami oleh banyak perempuan yang ingin mendapatkan bulu mata lentik dan tebal dengan mengaplikasikan maskara dengan beberapa lapisan.

Tapi hal tersebut justru bisa bikin maskara jadi menggumpal di bulu mata. Maka dari itu, yuk simak hacks maskara berikut ini:







1. Usap Aplikator Maskara Ke Tisu


Salah satu cara paling mudah untuk menghindari maskara menggumpal adalah dengan mengusap aplikator maskara ke tisu sebelum digunakan. Ini membantu mengurangi kelebihan produk yang menempel di aplikator. Dengan langkah sederhana ini, kamu bisa mendapatkan tampilan bulu mata yang lentik, natural, dan bebas gumpalan.

2. Jepit Bulu Mata Selama 40-60 Detik

Ingin bulu mata terlihat lebih lentik dan terangkat? Gunakan penjepit bulu mata dengan teknik berikut:

Jepit bulu mata selama 40-60 detik. Sambil menjepit, arahkan penjepit ke atas untuk menciptakan efek lifting pada bulu mata. Setelah itu, aplikasikan maskara secara merata. Jika kamu ingin bulu mata terlihat lebih bervolume seperti menggunakan fake lashes, gunakan Soulyu Anti-Drop Mascara . Kombinasi teknik ini dengan Anti-Drop Mascara akan membuat bulu mata kamu tampak lebih lentik, tahan lama, dan memukau sepanjang hari.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More