Tajir Melintir, dari Mana Saja Sumber Kekayaan Sisca Kohl?

Sabtu, 27 Agustus 2022 - 15:41 WIB
Selebgram Sisca Kohl tengah menjadi perbincangan hangat, usai dilamar oleh sang kekasih Jess No Limit. / Foto: Instagram @jessnolimit
JAKARTA - Selebgram Sisca Kohl tengah menjadi perbincangan hangat, usai dilamar oleh sang kekasih Jess No Limit .

Sebelumnya, nama Sisca Kohl mulai dikenal publik lewat konten di akun TikTok yang sering memamerkan kekayaannya. Salah satunya konten memasak nasi goreng seharga Rp400 juta.

Sejak itu, kehidupannya semakin sering menuai sorotan. Bahkan, kabarnya Sisca Kohl disebut sebagai keponakan CEO Tencent Holding, sebuah perusahaan teknologi terbesar di China.





Dikenal sebagai selebgram tajir melintir, lantas dari mana sajakah sumber kekayaan Sisca Kohl? Simak ulasannya berikut ini.

1. YouTube

Semenjak dikenal publik lewat konten nyelenehnya di TikTok, Sisca Kohl pun merambah ke dunia YouTube.

Dengan 1,72 juta subscriber dan 93 video di kanal YouTube miliknya, wanita yang dikenal dengan jargon 'Mari Kita Coba' itu diperkirakan mendapat pemasukan sekitar Rp426 juta/bulan.

2. Endorsement
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More