5 Musisi Indonesia yang Pernah Manggung di Festival Musik Internasional, Nomor 3 Pilih Menetap di AS

Minggu, 19 Februari 2023 - 14:30 WIB
loading...
5 Musisi Indonesia yang...
Niki Zefanya salah satu musisi Indonesia yang pernah manggung di festival musik Internasional. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Bakat para musisi Indonesia nampaknya tak perlu diragukan lagi. Hal itu terbukti dari karya-karya mereka hingga prestasi yang sudah go international.

Lagu-lagu mereka juga kini dinikmati tak cuma di Indonesia, tapi juga luar negeri.

Bahkan beberapa diantaranya sudah pernah manggung di festival musik dunia. Pencapaian ini membuktikan kualitas musisi Tanah Air yang semakin membanggakan.

Penasaran, siapa saja musisi Indonesia yang sudah pernah manggung di festival musik internasional? Berikut informasinya.



1. Weird Genius
5 Musisi Indonesia yang Pernah Manggung di Festival Musik Internasional, Nomor 3 Pilih Menetap di AS

Pertama ada grup musik Weird Genius. Grup yang mengusung genre musik EDM ini diketahui pernah manggung di acara festival musik Tomorrowland 2022.

Acara tersebut berlangsung di Belgia pada Juli tahun lalu. Grup yang digawangi Reza Arap ini pun bikin bangga masyarakat Indonesia karena berhasil memainkan karyanya di negeri orang.

2. Niki Zefanya
5 Musisi Indonesia yang Pernah Manggung di Festival Musik Internasional, Nomor 3 Pilih Menetap di AS

Kemudian ada Niki Zefanya. Pelantun Summertime ini juga termasuk musisi asal Indonesia yang pernah manggung di festival musik internasional.

Tahun 2022 lalu, Niki berhasil manggung di acara musik bergengsi, Coachella di Amerika Serikat. Acara tersebut turut dihadiri musisi dunia lainnya seperti Harry Styles hingga Billie Eilish.

Dalam penampilannya ini, Niki bahkan membawakan lagu Sempurna milik Andra and The Backbone dan disaksikan para penonton dari seluruh penjuru dunia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deretan Musisi Dukung...
Deretan Musisi Dukung Band Sukatani Bersuara Lewat Karya, Tantri Kotak hingga Fanny Soegi
Hadirkan Artis Kpop...
Hadirkan Artis Kpop hingga Coldplay, FriedRice Entertainment Bawa Band Rock Legendaris Jepang ke Indonesia
Lyodra, Tiara dan Ziva...
Lyodra, Tiara dan Ziva Tampil di Konser SUPER DIVA, Hadirkan Nuansa Orkestra
Festival Dijogetin di...
Festival Dijogetin di Meikarta Ajak Warga Cikarang Bergoyang Dahsyat
Musik Rock Klasik Sapa...
Musik Rock Klasik Sapa Warga Kota Cilegon di Penghujung 2024
Nidji hingga J-Rocks...
Nidji hingga J-Rocks Ajak Penonton Everblast 2024 Nostalgia
Klaten Etno Jazz Sawah,...
Klaten Etno Jazz Sawah, Lestari Kedaulatan Air dan Pangan lewat Musik
Hujan Bukan Halangan,...
Hujan Bukan Halangan, Sederet Musisi Multi Genre Sukses Meriahkan SuperApp BYOND
Perkuat Pergerakan Wisatawan,...
Perkuat Pergerakan Wisatawan, Kemenparekraf Dukung Gelaran Waterbomb Festival Jakarta 2024
Rekomendasi
Klasemen Liga Korupsi...
Klasemen Liga Korupsi Indonesia 2025, Pertamina Menyodok Puncak Salip PT Timah
Mekeng Minta Pemerintah...
Mekeng Minta Pemerintah Alokasi Khusus Sekolah Kedinasan untuk Warga NTT
Tinjau Rindam XII/Tanjungpura,...
Tinjau Rindam XII/Tanjungpura, Menhan Dorong Peningkatan Fasilitas Pendidikan
Berita Terkini
3 Potret Cantik Cheryl...
3 Potret Cantik Cheryl Ruan Istri Bobon Santoso, Salah Satunya Kenakan Busana Muslim
58 menit yang lalu
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
1 jam yang lalu
Natasha Rizky Kasih...
Natasha Rizky Kasih Kode Rujuk dengan Desta, Sadar Sikap Mantan Suami yang Melindungi
3 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Diancam...
Kim Soo Hyun Diancam Boikot, Prada Langsung Putus Kontrak
3 jam yang lalu
Pangeran Harry Minta...
Pangeran Harry Minta Maaf pada Raja Charles dan William usai Pertemuan Rahasia
4 jam yang lalu
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
5 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved