5 Drama Korea yang Dibintangi Ji Hoon-Jung alias Rain, dari Balas Dendam sampai Fantasi

Selasa, 28 Februari 2023 - 16:09 WIB
loading...
5 Drama Korea yang Dibintangi...
Drama Korea yang dibintangi Ji Hoon-jung alias Rain salah satunya ada Welcome 2 Life. Foto/MBC
A A A
JAKARTA - Jung Ji-hoon atau yang lebih dikenal dengan nama Rain adalah aktor multitalenta yang telah membintangi beberapa drama Korea populer.

Selain berbakat dalam bermain peran, pria berusia 40 tahun berusia 25 Juni 1982 ini juga memiliki kemampuan olah vokal yang bagus. Sejauh ini, ia telah memiliki tujuh album dan 19 single.

Karier akting Rain dimulai sejak 2002 dalam drama Korea bertajuk Orange. Setahun berselang, dia sempat membawa pulang penghargaan Best New Actor KBS Drama Awards untuk perannya dalam drama Sang Doo! Let's Go To School.

Berikut ini lima drama Korea yang dibintangi Jung Ji-hoon.

1. Sang Doo, Let's Go To School (2003)

5 Drama Korea yang Dibintangi Ji Hoon-Jung alias Rain, dari Balas Dendam sampai Fantasi

Foto: KBS2

Dalam drama ini Rain berperan sebagai Cha Sang-doo. Dia beradu akting dengan Gong Hyo-jin yang menjadi Chae Eun-hwan, dan Lee Dong-gun yang memainkan peran Kang Ming-suk.



Adapun ceritanya tentang persahabatan antara Cha Sang-doo dan Chae Eun-hwan. Sayangnya persahabatan tersebut harus terhenti karena masalah ekonomi yang menimpa Eun-hwan.

Beberapa waktu berselang akhirnya mereka kembali bertemu. Eun-hwan telah menjadi guru, sedangkan Sang-doo memutuskan kembali ke SMA untuk menjadi murid Eun-hwan. Drama ini tayang di KBS2

2. A Love to Kill (2005)

5 Drama Korea yang Dibintangi Ji Hoon-Jung alias Rain, dari Balas Dendam sampai Fantasi

Foto: KBS2
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Rekomendasi
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
Hamas Siap Bebaskan...
Hamas Siap Bebaskan Semua Tawanan di Gaza jika Israel Setuju Akhiri Perang
Berita Terkini
5 Cara Efektif Merawat...
5 Cara Efektif Merawat Rambut agar Tidak Lepek Saat Musim Hujan
2 jam yang lalu
Viral! Karakter Film...
Viral! Karakter Film Jumbo Dibuat dari Sisa Cukuran Rambut, Ditonton 2 Juta Kali
3 jam yang lalu
Makna Sabtu Suci, Hari...
Makna Sabtu Suci, Hari Hening Jelang Kebangkitan Yesus Kristus di Perayaan Paskah
4 jam yang lalu
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
11 jam yang lalu
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJINEP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
11 jam yang lalu
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
12 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved