10 Drakor Terpopuler di Korea Minggu Kedua Maret 2023
loading...

Taxi Driver 2 jadi drakor terpopuler di Korea pada Minggu kedua Maret 2023. Foto/SBS
A
A
A
JAKARTA - Drakor rating tertinggi dan terpopuler di Korea Selatan tak selalu sama, apalagi jika memakai periode mingguan.
Untuk mengukur rating, biasanya digunakan data dari Nielsen Korea. Sedangkan untuk pengukuran popularitas, lembaga lainnya seperti Good Data Corporation mengukurnya dari tingkat pemberitaan dan interaksi di internet.
Kategori yang diukur adalah jumlah artikel tentang sebuah drama yang dipublikasikan oleh media massa, blog, serta pembicaraan di komunitas daring, video, dan di media sosial. Dari sini, akan terlihat judul drama Korea yang sedang populer atau banyak dibicarakan di kalangan media massa dan penonton.
Berikut ini 10 drakor terpopuler di Korea untuk minggu kedua Maret 2023 sesuai urutan popularitasnya.
![10 Drakor Terpopuler di Korea Minggu Kedua Maret 2023]()
Foto: SBS
Serial adaptasi webtoon ini akan menayangkan episode 7 dari 16 episode yang direncanakan pada hari ini (17/3). Drama yang dibintangi Lee Je-hoon tersebut sedang ramai dibahas karena perlahan-lahan identitas penjahat utamanya mulai terkuak.
Taxi Driver 2 masih melanjutkan cerita tim Rainbow Taxi yang menawarkan jasa membalas dendam secara diam-diam. Serial laga thriller dan komedi ini tayang di SBS dan Viu.
![10 Drakor Terpopuler di Korea Minggu Kedua Maret 2023]()
Foto: JTBC
Drama ini tak cuma berating tinggi, tapi juga banyak dibicarakan di forum-forum daring. Drama thriller misteri ini bercerita tentang pengacara khusus kasus perceraian bernama Shin Shung-han yang diperankan oleh Cho Seung-woo.
Dalam bekerja, ia kerap bertemu dengan klien-klien 'ajaib'. Drama JTBC ini tayang di Netflix.
Untuk mengukur rating, biasanya digunakan data dari Nielsen Korea. Sedangkan untuk pengukuran popularitas, lembaga lainnya seperti Good Data Corporation mengukurnya dari tingkat pemberitaan dan interaksi di internet.
Kategori yang diukur adalah jumlah artikel tentang sebuah drama yang dipublikasikan oleh media massa, blog, serta pembicaraan di komunitas daring, video, dan di media sosial. Dari sini, akan terlihat judul drama Korea yang sedang populer atau banyak dibicarakan di kalangan media massa dan penonton.
Berikut ini 10 drakor terpopuler di Korea untuk minggu kedua Maret 2023 sesuai urutan popularitasnya.
1. Taxi Driver 2

Foto: SBS
Serial adaptasi webtoon ini akan menayangkan episode 7 dari 16 episode yang direncanakan pada hari ini (17/3). Drama yang dibintangi Lee Je-hoon tersebut sedang ramai dibahas karena perlahan-lahan identitas penjahat utamanya mulai terkuak.
Taxi Driver 2 masih melanjutkan cerita tim Rainbow Taxi yang menawarkan jasa membalas dendam secara diam-diam. Serial laga thriller dan komedi ini tayang di SBS dan Viu.
2. Divorce Attorney Shin

Foto: JTBC
Drama ini tak cuma berating tinggi, tapi juga banyak dibicarakan di forum-forum daring. Drama thriller misteri ini bercerita tentang pengacara khusus kasus perceraian bernama Shin Shung-han yang diperankan oleh Cho Seung-woo.
Dalam bekerja, ia kerap bertemu dengan klien-klien 'ajaib'. Drama JTBC ini tayang di Netflix.