Reunian, Ini Daftar Cast Mighty Morphin Power Rangers 2023

Rabu, 05 April 2023 - 07:29 WIB
loading...
Reunian, Ini Daftar...
Daftar cast Mighty Morphin Power Rangers 2023 seperti menjadi ajang reuni para bintang setelah perilisan serialnya pada era 1990-an. / Foto: Instagram @stevecardenaspr
A A A
JAKARTA - Daftar cast Mighty Morphin Power Rangers 2023. Generasi 1990-an mungkin sudah tidak asing dengan serial Power Rangers. Serial pahlawan super ini begitu menghibur dan menemani anak-anak pada masanya.

Kini, setelah 30 tahun, serial ini siap diangkat menjadi sebuah film bertajuk Morphin Power Rangers: Once and Always. Film ini nantinya akan tayang di platform streaming Netflix, dan dijadwalkan rilis pada April 2023.

Bukan hanya menghadirkan kisah yang bikin nostalgia, para pemain sekaligus tokoh Rangers ini juga turut dibintangi aktor dan aktris sebelumnya. Momen ini menjadi ajang reuni para bintang setelah perilisan serialnya pada era 1990-an.



Mighty Morphin Power Rangers 2023 atau Morphin Power Rangers: Once and Always ini akan menceritakan bersatunya para Rangers melawan musuh yang ingin menguasai dunia, Rita Repulsa.

Tugas Rangers tentu untuk bersatu melawan musuh tersebut dan melindungi banyak orang.

Lantas, siapa saja yang akan kembali membintangi film Morphin Power Rangers: Once and Always dan memerankan karakter mereka sebelumnya? Berikut daftarnya!

1. Steve Cardenas

Reunian, Ini Daftar Cast Mighty Morphin Power Rangers 2023
(Foto: Instagram @stevecardenaspr)

Pertama ada Steve Cardenas. Dia merupakan aktor senior yang akan kembali memerankan Rangers merah dalam film ini.

Steve akan kembali memerankan karakter Rocky DeSantos. dia juga merupakan pemimpin dan Rangers utama dari anggota yang lain.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Titus The Detective...
Titus The Detective Eps. TERROR di RCTI, Minggu 30 Maret 2025 Jam 07.30 WIB
MNCTV Hadirkan Animasi...
MNCTV Hadirkan Animasi Baru, Selamat Pagi Coco Melon Tayang Mulai 7 April 2025
Its Family Time! Siap-siap...
Its Family Time! Siap-siap Ketawa Bareng Shaun si Domba Jenaka di Hari Raya!
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Penyebab Daredevil Buta,...
Penyebab Daredevil Buta, Kecelakaan Mobil Membuat Indranya ke Titik Manusia Super
Marvel Bunuh Pahlawan...
Marvel Bunuh Pahlawan Fantastic Four
Bocoran Tampilan Baru...
Bocoran Tampilan Baru Thunderbolts dalam Teaser Lucu, Tinggalkan Genre Superhero
5 Karakter MCU Diprediksi...
5 Karakter MCU Diprediksi Tampil di Daredevil: Born Again, Siapa Saja?
Bocoran Akhir Cerita...
Bocoran Akhir Cerita Captain America: Brave New World, Sabra Superhero Israel Jadi Kontroversi
Rekomendasi
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Timnas Indonesia, Thailand, dan Vietnam di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia
Eksepsi dalam Perkara...
Eksepsi dalam Perkara Tipikor Atas Nama Tom Lembong
Berapa Kuota Negara...
Berapa Kuota Negara Per Benua yang Lolos Tampil di Piala Dunia 2026?
Berita Terkini
Keanu Reeves Dipastikan...
Keanu Reeves Dipastikan Bakal Bintangi Film John Wick 5
1 jam yang lalu
5 Fakta Menarik Ray...
5 Fakta Menarik Ray Sahetapy, Aktor Senior yang Meninggal di Usia 68 Tahun
2 jam yang lalu
Ruben Onsu Jadi Mualaf,...
Ruben Onsu Jadi Mualaf, Sarwendah Beri Respons Bijak
3 jam yang lalu
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
4 jam yang lalu
Ray Sahetapy Berwasiat...
Ray Sahetapy Berwasiat Ingin Dimakamkan di Sulawesi Tengah
5 jam yang lalu
Dimakamkan Jumat, Jenazah...
Dimakamkan Jumat, Jenazah Ray Sahetapy Akan Disalatkan di Masjid Istiqlal
6 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved