10 Artis Korea Tercantik Menurut Penggemar, Juaranya Jisoo BLACKPINK

Minggu, 28 Mei 2023 - 05:00 WIB
loading...
A A A
Kim Yoo Jung lahir pada 22 September 1999, dan memulai kariernya pada 2003. Beberapa proyeknya yang paling terkenal antara lain Love in the Moonlight (2016), Because I Love You (2017), Backstreet Rookie (2020), The 8th Night (2021), Lovers of the Red Sky (2021), dan 20th Century Girl (2022).

8. IU

10 Artis Korea Tercantik Menurut Penggemar, Juaranya Jisoo BLACKPINK

Foto/Instagram IU

IU lahir pada 16 Mei 1993, dan memulai kariernya pada 2008. Beberapa proyeknya yang paling terkenal termasuk The Producers (2015), Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016), dan Hotel del Luna (2019).

9. Kim Go Eun

10 Artis Korea Tercantik Menurut Penggemar, Juaranya Jisoo BLACKPINK

Foto/Instagram Kim Go Eun

Kim Go Eun lahir pada 2 Juli 1991, dan memulai kariernya pada 2012. Beberapa proyeknya yang paling terkenal termasuk Cheese in the Trap (2016), Guardian: The Lonely and Great God (2016), The King: Eternal Monarch (2020), Yumi's Cells (2021), dan Little Women (2022).

10. Park Ji Yeon

10 Artis Korea Tercantik Menurut Penggemar, Juaranya Jisoo BLACKPINK

Foto/Instagram Park Ji Yeon

Park Ji Yeon lahir pada 7 Juni 1993, dan memulai kariernya pada 2007. Beberapa proyeknya yang paling terkenal antara lain Soul (2009), Master of Study (2010), Dream High 2 (2012), dan Triangle (2014).

(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2216 seconds (0.1#10.140)