7 Soundtrack Drakor Paling Disukai Penggemar, Nomor 5 Terpopuler di 22 Negara

Rabu, 07 Juni 2023 - 14:28 WIB
loading...
A A A


Melalui lagu ini, kamu bisa merasakan ekspresi hati seseorang yang sangat mencintai pasangannya. Lewat nadanya yang indah, lagu ini dijamin bikin hari-harimu terasa menyenangkan.

7.Reply 1997 – All For You
7 Soundtrack Drakor Paling Disukai Penggemar, Nomor 5 Terpopuler di 22 Negara

Foto/youtube

All For You merupakan soundtrack drama yang dinyanyikan langsung oleh para pemeran dari drama tersebut, yakni Reply 1997.
Soundtrack All For You yang dinyanyikan oleh Eunji dan Seo Inguk yang berperan langsung pada drama tersebut.

Lagu ini menambahkan elemen khusus ketika diputar setelah menyaksikan drama Reply 1997. Musik yang lembut, menenangkan, serta penuh arti romantis ini tentu membuat kamu akan memutar memori romantis saat menonton drama ini.
(wyn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2070 seconds (0.1#10.140)