6 Tempat Wisata di Magelang yang Sedang Hits, Cocok untuk Healing
loading...
A
A
A
Punthuk Setumbu di Magelang adalah tempat wisata yang menawarkan pengalaman yang tak terlupakan. Dengan keindahan matahari terbit nan memukau serta suasana mistis yang memikat, tempat ini cocok untuk Anda yang mencari ketenangan, kedamaian, dan keindahan alam yang menawan.
Pengunjung disarankan untuk tiba di Punthuk Setumbu sebelum matahari terbit agar dapat menikmati pemandangan secara keseluruhan. Jangan khawatir, di puncak bukit terdapat area penonton yang cukup luas untuk menampung pengunjung.
Harga tiket: Rp20.000/orang
Jam buka: 04.00-16.30 WIB
Alamat: Kurahan, Karangrejo, Kec. Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah
Foto/Visit Jawa Tengah
Kedung Kayang adalah tempat wisata alam yang sedang populer di Magelang. Terletak di lereng Gunung Sumbing, Kedung Kayang menawarkan pemandangan air terjun yang cantik serta kolam alami yang menyegarkan. Anda bisa berendam, berenang, atau hanya duduk-duduk di sekitar kedung sambil menikmati suasana.
Harga tiket: Rp4.000/orang
Jam buka: 07.00-17.00 WIB
Alamat: Desa Wonolelo kedung kayang, Nagrong, Wonolelo, Kec. Sawangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah
Foto/Shutterstock
Bukit Rhema di Magelang adalah tempat wisata yang menggabungkan keindahan alam dengan suasana religius yang memukau. Dengan kehadiran patung Yesus Kristus yang megah dan panorama alam nan menakjubkan, tempat ini cocok untuk mengisi kegiatan spiritual, berdoa, serta menikmati keindahan yang diberikan oleh alam dan seni arsitektur.
Sebelum mengunjungi Bukit Rhema, pastikan untuk mengenakan pakaian yang sopan dan menghormati aturan yang berlaku di tempat tersebut. Jaga kebersihan dan kelestarian lingkungan dengan tidak membuang sampah sembarangan.
Harga tiket: Rp25.000/orang
Jam buka: 07.00-18.00 WIB
Alamat: Karangrejo Gombong, Kurahan, Kembanglimus, Borobudur, Magelang
Itu dia enam rekomendasi tempat wisata hits di Magelang. Mau pilih pergi ke mana akhir pekan nanti? MG/Vanya Aisy Nourzaki
Pengunjung disarankan untuk tiba di Punthuk Setumbu sebelum matahari terbit agar dapat menikmati pemandangan secara keseluruhan. Jangan khawatir, di puncak bukit terdapat area penonton yang cukup luas untuk menampung pengunjung.
Harga tiket: Rp20.000/orang
Jam buka: 04.00-16.30 WIB
Alamat: Kurahan, Karangrejo, Kec. Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah
Baca Juga
5. Air Terjun Kedung Kayang
Foto/Visit Jawa Tengah
Kedung Kayang adalah tempat wisata alam yang sedang populer di Magelang. Terletak di lereng Gunung Sumbing, Kedung Kayang menawarkan pemandangan air terjun yang cantik serta kolam alami yang menyegarkan. Anda bisa berendam, berenang, atau hanya duduk-duduk di sekitar kedung sambil menikmati suasana.
Harga tiket: Rp4.000/orang
Jam buka: 07.00-17.00 WIB
Alamat: Desa Wonolelo kedung kayang, Nagrong, Wonolelo, Kec. Sawangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah
6. Bukit Rhema Gereja Ayam
Foto/Shutterstock
Bukit Rhema di Magelang adalah tempat wisata yang menggabungkan keindahan alam dengan suasana religius yang memukau. Dengan kehadiran patung Yesus Kristus yang megah dan panorama alam nan menakjubkan, tempat ini cocok untuk mengisi kegiatan spiritual, berdoa, serta menikmati keindahan yang diberikan oleh alam dan seni arsitektur.
Sebelum mengunjungi Bukit Rhema, pastikan untuk mengenakan pakaian yang sopan dan menghormati aturan yang berlaku di tempat tersebut. Jaga kebersihan dan kelestarian lingkungan dengan tidak membuang sampah sembarangan.
Harga tiket: Rp25.000/orang
Jam buka: 07.00-18.00 WIB
Alamat: Karangrejo Gombong, Kurahan, Kembanglimus, Borobudur, Magelang
Itu dia enam rekomendasi tempat wisata hits di Magelang. Mau pilih pergi ke mana akhir pekan nanti? MG/Vanya Aisy Nourzaki