Heboh Bella Hadid Pangkas Rambut hingga Botak, Tampil Futuristik

Jum'at, 15 September 2023 - 21:33 WIB
loading...
Heboh Bella Hadid Pangkas...
Bella Hadid membuat gempar publik lantaran muncul dengan kepala botak. Bella Hadid mempunyai alasan tersendiri dirinya mencukur habis rambutnya. Foto/ eonline.
A A A
JAKARTA - Bella Hadid membuat gempar publik lantaran muncul dengan kepala botak. Potret Bella Hadid berkepala plontos ini tersebar lantaran dirinya mengikuti kampanye terbaru untuk brand fashion dunia, Marc Jacobs.

Dilansir E! Online pada Jumat (15/9/2023), Bella menampilkan kepala yang dicukur habis demi kampanye baru Marc Jacobs untuk koleksi musim gugur 2023. Marc Jacobs pun mengusung bertema kecerdasan buatan atau AI dengan look yang futuristik.



Salah satu foto yang mencuri perhatian saat Bella bertransformasi menjadi artificial intelligence (AI) robot dan melapisi dirinya dengan setelan krom perak mengkilap.

Rambut adik dari Gigi Hadid yang dipangkas habis itu semakin memberikan kesan look robot yang tegas pada Bella.

Foto lainnya memerlihatkan Bella tampil dengan crop top berbahan curduroy berwarna biru dan hitam. Look Bella makin terlihat furutistik dengan ornamen perak di bagian wajah hingga lengannya.

Bella juga mengenakan anting model peniti besar yang makin menambh kesan robot pada penampilannya.



Foto yang paling mencengangkan saat Bella berpose tanpa busana dan hanya dengan manset telinga berwarna perak. Lagi-lagi kelala plontos Bella makin memberi kesan tegas dan seperti robot masa depan.

Sementara itu, Marc Jacobs sendiri terinspirasi Kiki Boot miliknya yang terkenal. Koleksi ini pun jadi salah satu penghormatan untuk Kiki Boot yang jadi salah satu koleksi terbaik Marc Jacob.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tom Cruise dan Brad...
Tom Cruise dan Brad Pitt Bersaing Dapatkan Mikey Madison
Rencana Pernikahan Selena...
Rencana Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco Terungkap
Justin Bieber Kembali...
Justin Bieber Kembali Diduga Gunakan Narkoba, Kepergok Pegang Ganja
JK Rowling Sindir Bintang...
JK Rowling Sindir Bintang Harry Potter soal Transgender
Gal Gadot Terkejut Dibenci...
Gal Gadot Terkejut Dibenci Gegara Dukung Israel: Saya Harus Angkat Bicara!
Peresmian Walk of Fame...
Peresmian Walk of Fame Gal Gadot Digeruduk Pendukung Palestina
Di Balik Kegemaran Meg...
Di Balik Kegemaran Meg Ryan Operasi Plastik, Wajahnya Terlihat Makin Memburuk
Ayah Lindsay Lohan Kembali...
Ayah Lindsay Lohan Kembali Masuk Penjara, Ditangkap Kasus KDRT
Justin Bieber Curhat...
Justin Bieber Curhat Idap Imposter Syndrome: Aku Merasa seperti Penipu
Rekomendasi
4 Fakta Kiai Murmo,...
4 Fakta Kiai Murmo, Sosok yang Jadi Inspirasi Pangeran Diponegoro
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Potret Pesona Pantura...
Potret Pesona Pantura dan Pansela, Jalur Non Tol yang Ingin Dihidupkan Kembali
Berita Terkini
5 Trik Mengolah Daging...
5 Trik Mengolah Daging Sapi Empuk Anti Alot, Nomor 1 Gak Perlu Dicuci
30 menit yang lalu
Gwyneth Paltrow dan...
Gwyneth Paltrow dan Tracy Anderson Ejek Meghan Markle: Selamat Datang di Dapur yang Sebenarnya
1 jam yang lalu
Pangeran William Ancam...
Pangeran William Ancam Harry dan Meghan Markle Tidak Ikut Campur Kehidupannya
2 jam yang lalu
Robert Downey Jr Ditolak...
Robert Downey Jr Ditolak Jadi Dokter Doom, Sempat Bujuk Russo Brothers
8 jam yang lalu
5 Rekomendasi Wisata...
5 Rekomendasi Wisata Gudungkidul untuk Libur Lebaran, Murah Meriah
9 jam yang lalu
Reaksi Ahmad Dhani Judika...
Reaksi Ahmad Dhani Judika Tidak Mau Lagi Nyanyi Lagu Dewa 19: Siapa yang Bisa Buktikan?
10 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Gratiskan...
3 Negara yang Gratiskan Pendidikan Rakyatnya hingga S3
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved