5 Drakor di Platform Streaming yang Lagi Hype di Korea

Selasa, 19 September 2023 - 17:05 WIB
loading...
5 Drakor di Platform...
Drama Korea yang lagi hype pada September 2023 di platform streaming salah satunya ada Behind Your Touch. Foto/Netflix
A A A
JAKARTA - Drama Korea dari platform streaming video (OTT) tak kalah bersaing dengan serial-serial yang tayang di stasiun televisi nasional atau TV kabel di negara tersebut.

Platform streaming video global punya dua kategori drama Korea yang mereka tayangkan. Pertama adalah yang dirilis eksklusif di platform streaming tersebut. Sedangkan sebagian lainnya adalah serial yang aslinya tayang di stasiun televisi nasional di Korea atau di TV kabel di negara tersebut.

Serial yang tayang khusus di platform streaming memang tak tercatat di lembaga pencatatan rating di Korea Selatan, seperti Nielsen Korea dan TMnS. Namun ada situs web lainnya seperti Flix Patrol yang mencatat popularitas sebuah serial yang tayang di platform streaming dengan periode per hari hingga per minggu. Ini tentunya bisa dianggap cukup setara dengan rating yang disediakan oleh Nielsen Korea.



Berikut ini lima drama Korea yang tayang di platform streaming video dan kini sedang hype di Korea Selatan.

1. A Time Called You

5 Drakor di Platform Streaming yang Lagi Hype di Korea

Foto: Netflix

A Time Called You duduk di peringkat pertama serial Netflix Korea per 19 September 2023. Bahkan jauh sebelum dramanya ditayangkan, film ini sudah ramai diperbincangkan pencinta drama Korea karena kisah fantasi romantis dengan pemain populer Ahn Hyo-seop dan Jeon Yeo-been.

A Time Called You adalah hasil adaptasi serial Taiwan berjudul Someday or One Day. Kisahnya berlatar tahun 1998 dan 2023, dengan perempuan bernama Han Jun-hee (Jeon Yeo-bin) yang mampu melakukan perjalanan waktu ke dua masa tersebut. Pada masa lalu, ia bertemu dengan anak SMA bernama Nam Si-heon (Ahn Hyo-seop) yang sangat mirip dengan kekasihnya yang hilang.

2. Moving

5 Drakor di Platform Streaming yang Lagi Hype di Korea

Foto: Disney+
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Sinopsis The Haunted...
Sinopsis The Haunted Palace, Drama Korea Fantasi dengan Nuansa Supranatural
Sinopsis Heavenly Ever...
Sinopsis Heavenly Ever After, Kisah Cinta Abadi yang Dipertemukan Kembali di Surga
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Rekomendasi
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
Berita Terkini
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
3 jam yang lalu
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
4 jam yang lalu
Mimpi Masa Kecil Jadi...
Mimpi Masa Kecil Jadi Kenyataan: Inspirasi Titan Tyra Bangun Imperium Secondate sebelum Usia 30
4 jam yang lalu
Viral Rekaman Suara...
Viral Rekaman Suara Pertengkaran Baim Wong dan Paula Verhoeven hingga Berujung Talak
5 jam yang lalu
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
5 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
6 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved