MNC Academy Kembali Gelar Pelatihan Basic 101 YouTube & Social Media

Kamis, 26 Oktober 2023 - 13:18 WIB
loading...
MNC Academy Kembali...
Melalui MNC Academy, peningkatan social media skills diwujudkan dengan diselenggarakannya Pelatihan Basic 101 YouTube & Social Media (Batch 2). Training dilaksanakan Selasa 24 Oktober 2023 di MNC Studio, Kebon Jeruk. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Sebagai salah satu grup media terbesar se-Asia Tenggara, MNC Group memiliki kerinduan untuk dapat ikut meningkatkan social media literacy masyarakat, terutama penggiat media sosial, agar ke depan dapat lebih banyak menyumbangkan konten-konten media sosial yang positif namun juga tetap memiliki marketing value.

Melalui MNC Academy, peningkatan social media skills ini diwujudkan dengan diselenggarakannya Pelatihan Basic 101 YouTube & Social Media (Batch 2). Training dilaksanakan Selasa 24 Oktober 2023, bertempat di MNC Studio, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Guntur Wibowo (Promotion Dept Head RCTI) membagi ilmu dan pengetahuannya untuk 51 peserta. Pelatihan dibuka dengan pre-test untuk mengetahui pengetahuan awal peserta mengenai media sosial. Kegiatan dilanjutkan dengan paparan materi pelatihan mengenai pengoptimalan media sosial.

Menurutnya, seorang content creator harus memiliki justifikasi yang kuat dalam memilih konten yang akan ditampilkan.

"Konten apapun yang kita buat harus memiliki unsur Why?" terang Guntur.

Selain itu, narasi yang dipakai dalam sebuah konten juga perlu diperhatikan agar dapat menarik perhatian pembaca.

“Konten yang kita buat harus relevan, appealing, dan punya powerful words,” jelas Guntur.

Pelatihan Basic 101 Youtube & Social Media ini merupakan part 1 dari serangkaian Pelatihan Social Media Specialist (Copywriting dan Storytelling, Estetika Visual, serta Optimalisasi Media Sosial dan Monetizing).

Pelatihan-pelatihan yang diselenggarakan MNC Academy diharapkan dapat meningkatkan kemampuan masyarakat dalam membuat konten media sosial yang menarik sehingga mampu memberikan nilai ekonomis untuk pribadi dan memberdayakan masyarakat dalam peran sertanya memajukan Indonesia masa kini dan masa depan.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
Angela Tanoesoedibjo...
Angela Tanoesoedibjo Apresiasi Jurnalis iNews Media Group yang Bertugas saat Mudik
Kolaborasi Kemenekraf...
Kolaborasi Kemenekraf dan MNC Group Perkuat Ekosistem Industri Kreatif Indonesia
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
MNC Life Bersama MNC...
MNC Life Bersama MNC Insurance Gelar NgabubuTreat: Make Up Class untuk Rayakan Hari Perempuan Internasional
MNC Peduli Gelar Kegiatan...
MNC Peduli Gelar Kegiatan Ramadan Sebulan Penuh di Masjid Raudhatul Jannah Kebon Jeruk
Logika Unik Orang Indonesia...
Logika Unik Orang Indonesia yang Bikin Geleng-geleng, Farel Tarek Tampilkan di Sketsa Terbarunya
Ratusan Karyawan MNC...
Ratusan Karyawan MNC Group Donor Darah untuk Bantu Pasien yang Membutuhkan
MNC Peduli dan PMI Sukabumi...
MNC Peduli dan PMI Sukabumi Gelar Aksi Donor Darah, Target 400 Pendonor Hari Ini
Rekomendasi
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
Berita Terkini
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
8 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
8 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
8 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
9 jam yang lalu
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMENS INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
9 jam yang lalu
Sinetron Baru MNC Pictures...
Sinetron Baru MNC Pictures Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang di RCTI!
9 jam yang lalu
Infografis
Pilot Jet Tempur F-16...
Pilot Jet Tempur F-16 Ukraina Pavlo Ivanov Dapat Gelar Pahlawan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved