3 Potret Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana, Usung Adat Jawa

Sabtu, 02 Desember 2023 - 15:23 WIB
loading...
3 Potret Pernikahan...
BCL dan Tiko Aryawardhan akhirnya resmi menikah. Keduanya telah menjadi pasangan suami istri setelah akad nikah digelar di Hotel Amankila, Sabtu (2/12/2023). Foto/Instagram @bcltiko
A A A
BALI - Bunga Citra Lestari (BCL) dan Tiko Aryawardhan akhirnya resmi menikah. Keduanya telah menjadi pasangan suami istri setelah akad nikah digelar di Hotel Amankila, Karangasem, Bali, Sabtu (2/12/2023) sore.

Potret pernikahan BCL dan Tiko yang awalnya digelar tertutup pun viral di media sosial. Dari foto yang beredar, tampak akad nikah berlangsung hikmad. Tampak pengantin baru ini mengusung adat Jawa untuk hari bahagianya.

Berdasarkan foto dan video yang diunggah akun Instagram @kiaisaura, terlihat BCL duduk bersanding dengan Tiko saat melangsungkan akad nikah.

“Love you kakak Unge sayang,” tulis akun tersebut, dikutip Sabtu (2/12/2023).

3 Potret Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana, Usung Adat Jawa

Foto/Instagram @bcltiko

Baca Juga: Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana Resmi Menikah


3 Potret Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana, Usung Adat Jawa

Foto/Instagram @bcltiko

Sementara itu, busana pernikahan yang dikenakan perempuan yang akrab disapa Unge ini pun menjadi sorotan. Dalam postingan akun Instagram @bcltiko, wanita 40 tahun ini mengenakan busana adat Jawa berupa kebaya putih dengan kain batik berwarna coklat.

Kebaya dengan motif bunga mawar itu memberikan kesan anggun pada BCL saat melangkah menuju meja akad nikah. Ibu satu anak ini juga mengenakan wedding veil bermotif serupa dan mempermanis kebayanya.

Ada pun BCL juga mengenakan obi belt berwarna merah yang memberikan kesan cerah pada busana pernikahannya. Dia pun berjalan perlahan menyusuri anak tangga

Namun, belum diketahui siapa perancang busana pernikahan BCL ini. Publik menduga desainer Tanah Air, Didiet Maulana yang merancang kebaya putih Unge ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BCL Semangat Masak Rendang...
BCL Semangat Masak Rendang untuk Lebaran, Siapkan Satu Kuali Penuh
3 Poin Klarifikasi Celine...
3 Poin Klarifikasi Celine Evangelista soal Dinikahi Jaksa Agung, dan Menteri hingga Alasan Mualaf
Rencana Pernikahan Selena...
Rencana Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco Terungkap
Natasha Rizky Berencana...
Natasha Rizky Berencana Kembali Menikah: Syukur-syukur Sama Desta Lagi
5 Potret Pernikahan...
5 Potret Pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis yang Disebut Menikah dalam Keadaan Susah
Gregoria Mariska Tunjung...
Gregoria Mariska Tunjung dan Mikha Angelo Resmi Menikah
BCL Kenang 5 Tahun Kepergian...
BCL Kenang 5 Tahun Kepergian Ashraf Sinclair: Cinta Kami Tidak Akan Pernah Berubah
Ahmad Dhani Umumkan...
Ahmad Dhani Umumkan Al Ghazali dan Alyssa Daguise Menikah 16 Juni, Disiarkan di TV
Maia Estianty Bocorkan...
Maia Estianty Bocorkan Konsep Pernikahan Al Ghazali, Pastikan Tak Dampingi di Pelaminan
Rekomendasi
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
Pecah Rekor Lagi, Harga...
Pecah Rekor Lagi, Harga Emas Antam Tembus Rp1.826.000 per Gram
Ratusan Pemudik dari...
Ratusan Pemudik dari Sumatera Mulai Kembali ke Pulau Jawa
Berita Terkini
Libur Lebaran, Ayu Ting...
Libur Lebaran, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga ke Jepang
16 menit yang lalu
Hailey Baldwin Diduga...
Hailey Baldwin Diduga Unfollow Akun Instagram Justin Bieber
1 jam yang lalu
Ini Sosok Penting di...
Ini Sosok Penting di Balik Keputusan Mualaf Ruben Onsu
2 jam yang lalu
Ruben Onsu Ungkap Hidayah...
Ruben Onsu Ungkap Hidayah yang Didapat Sehari sebelum Mualaf
2 jam yang lalu
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
7 jam yang lalu
Profil Ray Sahetapy,...
Profil Ray Sahetapy, Aktor Senior Kebanggaan Indonesia
7 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved