Intip Tips Belanja Hemat Kebutuhan Akhir Tahun, Dijamin Anti Kalap!

Jum'at, 08 Desember 2023 - 11:36 WIB
loading...
Intip Tips Belanja Hemat...
Suka kalap saat belanja kebutuhan akhir tahun? Wajar, karena ada saja kebutuhan ini dan itu yang harus dipenuhi untuk merayakan natal dan tahun baru. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Suka kalap saat belanja kebutuhan akhir tahun ? Wajar, karena biasanya akan ada saja kebutuhan ini dan itu yang harus dipenuhi untuk merayakan natal dan tahun baru.

Terlebih, di akhir tahun banyak sekali diskon menarik yang bertebaran . Hal ini seringkali menarik minat masyarakat sehingga banyak dari mereka yang justru mengeluarkan uang lebih banyak untuk membeli barang yang bahkan kurang penting.

Oleh karena itu, Anda sebagai konsumen harus pintar-pintar mengelola anggaran di tengah gempuran diskon menarik yang melanda. Simak tips-tips berikut ini biar dompet selamat!

Tips Belanja Kebutuhan Akhir Tahun Tanpa Nguras Kantong





1. Atur Anggaran Belanja


Sebelum pergi membeli sesuatu, tentukan anggaran belanja dengan cermat dan bijak terlebih dahulu. Buat daftar barang yang ingin dibeli lalu catat anggarannya. Hal ini berguna untuk mengontrol dan membatasi uang yang keluar dari saku Anda.

2. Cek Terlebih Dahulu Barang yang Sudah Anda Miliki


Terkadang, saat melihat tulisan diskon, Anda langsung tergiur dan otomatis membelinya. Padahal, ternyata sebenarnya barang tersebut sudah ada di rumah. Alhasil, jadi nggak terpakai dan uang pun terbuang sia-sia.

Kini, Anda harus lebih bijak dalam membeli barang sesuai kebutuhan. Pastikan Anda membongkar apa saja yang sudah dimiliki di lemari sebelum belanja, dan jangan sampai membelinya dua kali.

3. Bedakan Antara Kebutuhan dan Keinginan


Anda juga harus bisa membedakan mana barang yang menjadi kebutuhan atau hanya ingin. Biasanya, barang yang dibeli atas dasar keinginan hanya dipakai sesekali atau bahkan tidak sama sekali.

4. Belanja di Tanggal Kembar


Selain diskon akhir tahun, ada juga promo tanggal kembar yang menanti di bulan ini, yakni 12.12. Momen langka ini bisa Anda jadikan waktu terbaik buat belanja online, seperti AladinMall . Ada flash sale 24 jam dan juga sembako murah hemat hingga ratusan ribu!



5. Manfaatkan Gratis Ongkir


Selain banyak diskon menarik, belanja di AladinMall juga gratis ongkos kirim (ongkir) tanpa batas (dengan syarat dan ketentuan yang berlaku). Yuk! Download aplikasinya sekarang juga di Google Play dan App Store karena promonya terbatas!

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Liburan Hemat dengan...
Liburan Hemat dengan Kereta! Diskon Rp25.000 Bikin Perjalanan Makin Nyaman
Libur Lebaran Lebih...
Libur Lebaran Lebih Hemat! Hotel Super Nyaman Diskon 20%
Konferensi Bisnis: Investasi...
Konferensi Bisnis: Investasi Penting untuk Jangka Panjang Perusahaan
Cara Terbaik Merancang...
Cara Terbaik Merancang Program Incentive yang Berhasil dalam Perusahaan
Strategi Efektif Mengadakan...
Strategi Efektif Mengadakan Meeting di Hotel
Strategi Memilih Penerbangan...
Strategi Memilih Penerbangan untuk Perjalanan Bisnis yang Lebih Produktif
Solusi Efektif untuk...
Solusi Efektif untuk Mengelola Anggaran Perjalanan Dinas
Menikmati Liburan Seru...
Menikmati Liburan Seru Tanpa Stres soal Biaya
Diskon s.d Rp100.000!...
Diskon s.d Rp100.000! Liburan Impian dengan Tiket Pesawat Terjangkau
Rekomendasi
Kejagung Buka Peluang...
Kejagung Buka Peluang Periksa Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati, Kasus Apa?
Wakil Belgia Murka Para...
Wakil Belgia Murka Para Anggota Parlemen Eropa Tertawakan Genosida di Gaza
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Berita Terkini
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
14 menit yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
54 menit yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
1 jam yang lalu
AVISI dan AMSI Bersatu...
AVISI dan AMSI Bersatu Lawan Pembajakan Konten demi Masa Depan Industri Kreatif Indonesia
1 jam yang lalu
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
1 jam yang lalu
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
2 jam yang lalu
Infografis
Akhir Tahun, Korut Luncurkan...
Akhir Tahun, Korut Luncurkan Rudal Balistik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved