10 Anime dengan Episode Panjang yang Paling Lama Tayang dan Tamat

Jum'at, 08 Desember 2023 - 22:22 WIB
loading...
10 Anime dengan Episode...
Sejumlah anime punya episode panjang dan tayang dalam waktu lama di televisi atau layanan streaming. Namun, penantian itu tidak sia-sia karena anime itu tamat. (Foto: VIZ)
A A A
Sejumlah serial anime dikenal punya episode panjang untuk mengisahkan kisah mereka. Ini membuat serial itu bertahan lama di televisi karena masa tayangnya yang lumayan panjang. Meski sudah dibagi menjadi beberapa season, tetap saja, butuh bertahun-tahun untuk serial itu agar bisa tamat.

Beberapa serial populer yang ceritanya sudah tamat pun belum tentu benar-benar usai. Ada yang diteruskan ke generasi berikutnya, meski hasilnya mengcewakan. Tapi, ada juga yang dilanjutkan karena adaptasi manga-nya memang belum selesai, meski anime aslinya sudah tamat. Anime seperti One Piece atau Detective Conan tidak punya season dan sampai kini punya lebih dari 1.000 episode.

Sementara, anime franchise seperti Dragon Ball, Pokemon, atau Yu-Gi-Oh! punya banyak serial yang masing-masing saling terkait satu sama lain dan terutama dengan serial aslinya. Artikel ini tidak akan membahas anime seperti itu. Di artikel ini akan dibahas anime yang diangkat dari manga yang memang sudah tamat dan punya lebih dari 160 episode. Apa saja anime dengan episode panjang dengan waktu tayang paling lama dan sudah tamat? Simak ulasannya berikut!



10. Tenisu no Oujisama — 173 Episode, 4 Tahun Tayang

10 Anime dengan Episode Panjang yang Paling Lama Tayang dan Tamat

Foto: Game Rant

Tenisu no Oujisama atau The Prince of Tennis menjadi anime olahraga dengan episode terpanjang. Tayang pada 2001 sampai 2005, anime ini punya total 173 episode. Ceritanya pun sangat heroik dan berakhir dengan memuaskan.

Serial ini berkisah tentang Ryoma Echizen. Meski masih berusia 12 tahun, dia sudah sangat mahir mengayunkan raket di lapangan tenis. Dia kemudian kembali ke Jepang untuk masuk Akademi Seishun, sebuah SMP swasta yang terkenal atas tim tenisnya yang kuat. Dulu, ayahnya juga bersekolah di tempat tersebut.

9. Inuyasha — 193 Episode, 10 Tahun Tayang

10 Anime dengan Episode Panjang yang Paling Lama Tayang dan Tamat

Foto: Screen Rant

Inuyasha adalah salah satu serial anime isekai paling awal yang pernah dibuat. Serial ini menyajikan kisah petualangan dibalut kisah cinta lain dunia. Serial aslinya tayang pada 2000 sampai 2004 dengan 167 episode. Kemudian, pada 2009, anime ini dilanjutkan dengan menampilkan 26 episode tambahan.

Inuyasha berkisah tentang seorang cewek SMP bernama Kagome yang suatu hari tercebur sumur. Tak disangka, sumur itu ternyata menghubungkannya dengan masa feodal Jepang yang membuatnya bertemu Inuyasha, sosok setengah manusia dan setengah iblis. Setelah permata keramat Shikon muncul dari tubuh Kagome, secara tidak sengaja, permata itu pecah dan tersebar ke mana-mana. Kagome harus mengumpulkan serpihan itu dengan dibantu Inuyasha.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Eiichiro Oda Goda Penggemar...
Eiichiro Oda Goda Penggemar One Piece lewat Buah Iblis
Spoiler Boruto Two Blue...
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 20, Rilis di Jepang 19 Maret 2025
Its Family Time! Babak...
Its Family Time! Babak Epik Perjalanan Naruto Jadi Pahlawan Konoha, Jangan Lewatkan!
Vegeta Bakal Mati di...
Vegeta Bakal Mati di Akhir Dragon Ball, Kalah Lawan Black Frieza
Film Gundam Live-Action...
Film Gundam Live-Action Rilis Poster Perdana, Ceritanya Ikuti Alur Anime Klasik 1979
Spesial untuk Anime...
Spesial untuk Anime Lovers! Full Aksi Sihir yang Epik, GTV Hadirkan Black Clover Temani Family Time!
Film Jujutsu Kaisen...
Film Jujutsu Kaisen Tayang 2025, Masa Depan Anime Menggunakan Visual Sekuel Culling Game
5 Karakter Terkuat Anime...
5 Karakter Terkuat Anime Dandadan, Nomor 1 Tangkap Seluruh Pasukan Kur
Rekomendasi
Seleknas Karate-Do Indonesia,...
Seleknas Karate-Do Indonesia, PB Forki Jaring Bibit Atlet Berprestasi dan Bermartabat
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
Sinopsis One On One...
Sinopsis One On One - drg. Arianti Anaya: di Balik Viralnya Oknum Dokter Asusila
Berita Terkini
Akad Nikah Luna Maya...
Akad Nikah Luna Maya dan Maxime Bouttier Digelar Tertutup, Lokasi Dirahasiakan
20 menit yang lalu
Its Family Time! Setiap...
Its Family Time! Setiap Hari Ide Shaun Selalu Bikin Peternakan Kacau!
40 menit yang lalu
Apakah Jennifer Coppen...
Apakah Jennifer Coppen dan Justin Hubner Pacaran? Terbaru Kencan di London
1 jam yang lalu
VISION+ Bersama Viu...
VISION+ Bersama Viu Rilis Official Poster Series Sugar Daddy, Megan Domani Tampil Mesra di Sebelah Darius Sinathrya
1 jam yang lalu
7 Film Indonesia Terlaris...
7 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Tahun, Nomor 1 Tembus 10 Juta Penonton
1 jam yang lalu
Profil dan Biodata Jennifer...
Profil dan Biodata Jennifer Coppen yang Kencan dengan Justin Hubner di London
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved