Taylor Swift-Travis Kelce Akan Merayakan Natal dan Tahun Baru Bersama

Kamis, 21 Desember 2023 - 09:55 WIB
loading...
A A A
Sedangkan untuk keluarga Kelce, juga tidak diketahui di mana tepatnya sang ibu, Donna Kelce dan ayahnya, Ed Kelce akan menghabiskan waktu liburan mereka.



Jika keluarga Swift dan Kelce memutuskan untuk menginap di rumah Kelce di Kansas City pada suatu waktu selama liburan, hal tersebut sangat memungkinkan. Ini karena banyak ruang yang bisa digunakan di rumah baru pria 34 tahun tersebut.

Pada bulan Oktober, Kelce membeli sebuah rumah besar senilai USD6 juta atau Rp93 miliar yang memiliki enam kamar tidur, enam kamar mandi, dan luas 1579 meter persegi. Rumah ini juga mencakup garasi enam mobil, gudang anggur, area kolam renang bergaya Beverly Hills, lapangan tenis dan bola, dan lapangan golf mini.
(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1712 seconds (0.1#10.140)