Gol Spektakuler Ivar Jenner Bawa Indonesia U-23 unggul 1-0 atas Irak U-23

Kamis, 02 Mei 2024 - 23:19 WIB
loading...
Gol Spektakuler Ivar...
Gol Spektakuler Ivan Jenner Bawa Indonesia U-23 unggul 1-0 atas Irak U-23
A A A
DOHA - Timnas Indonesia U-23 unggul 1-0 atas Irak U-23 di laga perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024. Gol dicetak Ivar Jenner dari luar kotak penalti.

Bermain di Abdullah bin Nasser bin Khalifa Stadium, Kamis (2/5/2024) malam WIB, Timnas Indonesia U-23 langsung tampil menekan. Berbagai upaya sering kandas di kaki pemain bertahan Irak.

Kebuntuan akhirnya pecah di menit ke-19 setelah Ivar Jenner mencetak gol dari luar kotak penalti memanfaatkan kemelut. Skor 1-0 menandai keunggulan Indonesia atas Irak.

Pemenangan dalam laga nanti akan keluar sebagai juara ketiga Piala Asia U-23 2024. Selain itu, Timnas Indonesia U-23 atau Irak akan menemani Jepang dan Uzbekistan ke Olimpiade Paris 2024.

Susunan pemain Indonesia vs Irak

Timnas Indonesia U-23 XI (4-3-3): Ernando Ari (PG); Ilham Rio, Muhammad Ferarri, Justin Hubner, Pratama Arhan; Marselino Ferdinan, Ivar Jenner, Nathan Tjoe-A-On; Jeam Kelly Sroyer, Rafael Struick, Witan Sulaeman.

Timnas Irak U-23 XI (4-3-3): Hussein Hasan (PG); Mustafa Saadoun, Josef Baiz, Zaid Tahseen, Ahmed Hasan; Ali Jasim, Muntadher Mohammed, Karrar Mohammed Ali; Ridha Fadil, Azad Klouri, Nihad Mohammed.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Timnas Indonesia U-23...
Timnas Indonesia U-23 Masuk Pot 1 Kualifikasi Piala Asia U-23, Pertama dalam Sejarah
Profil Gerald Vanenburg,...
Profil Gerald Vanenburg, Pelatih Anyar Timnas Indonesia U-23
Pesan Patrick Kluivert...
Pesan Patrick Kluivert untuk Gerald Vanenburg Pelatih Timnas Indonesia U-23
PSSI Tunjuk Gerald Vanenburg...
PSSI Tunjuk Gerald Vanenburg Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-23
Manchester City Rekrut...
Manchester City Rekrut Abdukodir Khusanov, Bek yang Pernah Kalahkan Timnas Indonesia
Jadwal Lengkap Timnas...
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Semua Level pada Tahun 2025
Deretan Prestasi Shin...
Deretan Prestasi Shin Tae-yong yang Melambungkan Timnas Indonesia ke Pentas Dunia di Tahun 2024
Trauma dan Penghiburan...
Trauma dan Penghiburan Hwang Seon-hong usai Timnas Indonesia Jegal Korea Selatan U-23 ke Olimpiade
Profil Syakir Sulaiman,...
Profil Syakir Sulaiman, Eks Pemain Timnas Indonesia U-23 Ditangkap di Cianjur
Special Bola
Erick Thohir Pastikan...
Bola Dunia
Erick Thohir Pastikan Program Timnas Indonesia Berjalan Berjenjang: Kami Akan Cari Talenta Terbaik asal Indonesia
Kisah Jay Idzes yang...
Bola Dunia
Kisah Jay Idzes yang Sebut Hanya Masalah Waktu bagi Timnas Indonesia untuk Lolos ke Piala Dunia
Patrick Kluivert Bahagia,...
Bola Dunia
Patrick Kluivert Bahagia, Ada Playmaker VfB Stuttgart yang Tersedia Perkuat Timnas Indonesia!
Rekomendasi
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
6 Penyakit yang Sering...
6 Penyakit yang Sering Kambuh setelah Lebaran, Kenali Gejalanya
Sugianto Dipuji sebagai...
Sugianto Dipuji sebagai Pahlawan karena Menyelamatkan Lansia saat Kebakaran Hutan di Korea Selatan
Berita Terkini
5 Rekor Tinju Abadi...
5 Rekor Tinju Abadi yang Sulit Dipecahkan Sepanjang Masa
1 jam yang lalu
Biodata dan Agama Tevin...
Biodata dan Agama Tevin Farmer, Eks Juara Dunia yang Dirampok Kemenangannya
2 jam yang lalu
Timnas Indonesia di...
Timnas Indonesia di Ambang Sejarah: Lolos Babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Tantangan Laga Netral Menanti!
3 jam yang lalu
MasyaAllah.. Ragnar...
MasyaAllah.. Ragnar Oratmangoen Donasi untuk Anak-anak Gaza Palestina
4 jam yang lalu
Drama 8 Gol di Bernabeu!...
Drama 8 Gol di Bernabeu! Real Madrid Lolos ke Final Copa del Rey Lewat Extra Time
4 jam yang lalu
Daftar 25 Pemain Timnas...
Daftar 25 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Dua Nama Baru Masuk!
5 jam yang lalu
Infografis
23 Pemain Timnas Indonesia...
23 Pemain Timnas Indonesia di Ajang Piala AFF U-19 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved