Viral! Danau Indah Dikira Lake Como Italia, Ternyata di Magetan

Kamis, 23 Mei 2024 - 15:43 WIB
loading...
Viral! Danau Indah Dikira...
Sebuah danau dengan pemandangan mirip Lake Como, di Italia jadi viral. Ternyata di Magetan. Foto/ TikTok
A A A
JAKARTA - Baru-baru ini konten video di TikTok menampilkan pesona danau dengan pemandangan menakjubkan mirip dengan Lake Como, wisata danau paling terkenal di Italia.

Konten video milik akun TikTok @comfydential itu memperlihatkan pemandangan danau berwarna biru kehijauan yang indah. Danau ini dikeliling perbukitan hijau yang menjulang tinggi bak di Eropa.



Terlihat dalam salah satu potret yang dibagikan, tampak beberapa kapal boat mewah berwarna putih berjejer rapi di sebuah dermaga yang ada di pinggir danau. Ada juga boat berpenumpang yang sedang melaju cepat di tengah danau.
Viral! Danau Indah Dikira Lake Como Italia, Ternyata di Magetan

Banyak yang mengira, danau tersebut merupakan Lake Como yang ada di Italia. Ada juga yang mengira lokasi danau tersebut ada di Swiss karena pemandangan perbukitan hijaunya yang serupa.

Namun, warganet rupanya terkecoh. Pasalnya, dalam salah satu potret, pemilik konten tersebut memperlihatkan potret sate ayam dengan pemandangan danau indah tersebut.

Warganet pun akhirnya menyadari bahwa lokasi danau tersebut ada di Indonesia, mengingat sate ayam merupakan salah satu makanan khas di Tanah Air.

Usut punya usut, danau tersebut adalah Telaga Sarangan yang berlokasi di Kabupaten Magetan, Jawa Timur.

Hal tersebut diketahui dari jawaban pemilik konten saat salah seorang warganet menanyakan lokasi danau tersebut.

“Kirain di eropa tapi kok ada sate ayam ...cantik banget..dimana ini,” tulis @ice****.

“Wkwkwkwkwkw telaga sarangannnn,” tulis pemilik konten.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengenal Sarah Maria...
Mengenal Sarah Maria Istri Dokter Oky Pratama, Bule Cantik yang Jadi Mualaf
Profil Dokter Oky Pratama,...
Profil Dokter Oky Pratama, Dikaitkan Video Viral Dipanggil Sayang Seorang Pria di Kamar Hotel
Bali Kokoh di Puncak,...
Bali Kokoh di Puncak, Destinasi Tak Terkalahkan di Asia-Pasifik
Viral! Video Kim Sae...
Viral! Video Kim Sae Ron yang Diduga Diperdaya Kim Soo Hyun, Dipacari di Usai 15 Tahun
Its Family Time! Jangan...
Its Family Time! Jangan sampai Kudet, Kisah Viral Specta GTV Kasih Info Ter-update Tiap Hari Selama Ramadan!
The Westin Resort Nusa...
The Westin Resort Nusa Dua Hadirkan Gastronomi Kelas Dunia
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Viral! Maling Kembalikan...
Viral! Maling Kembalikan Motor Curian, Iba saat Mengetahui Korbannya Yatim Piatu
#NgeDealYuk Special...
#NgeDealYuk Special Ramadan 2025: Kolaborasi Kreator & Brand Lebih Besar dan Lebih Seru!
Rekomendasi
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
Elnusa Perkuat Pengembangan...
Elnusa Perkuat Pengembangan Bisnis Berkelanjutan di Sektor Energi
Berita Terkini
Natasha Rizky Akui Desta...
Natasha Rizky Akui Desta sebagai Pria Bertanggung Jawab, Masih Beri Nafkah hingga Kini
1 jam yang lalu
Natasha Rizky Kasih...
Natasha Rizky Kasih Kode Rujuk dengan Desta, Sadar Sikap Mantan Suami yang Melindungi
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Diancam...
Kim Soo Hyun Diancam Boikot, Prada Langsung Putus Kontrak
3 jam yang lalu
Pangeran Harry Minta...
Pangeran Harry Minta Maaf pada Raja Charles dan William usai Pertemuan Rahasia
4 jam yang lalu
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
4 jam yang lalu
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
5 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved