11 Drama Korea 2024 dengan Adegan Ciuman Terbaik, Ada Ji Chang-wook

Selasa, 01 Oktober 2024 - 08:55 WIB
loading...
11 Drama Korea 2024...
Welcome to Samdal-ri termasuk drama Korea tahun 2024 dengan adegan ciuman terbaik antara dua pemeran utamanya. Foto/JTBC
A A A
JAKARTA - Drama Korea romantis memang kerap menampilkan adegan ciuman antara para aktor dan aktris utamanya. Segelintir di antaranya sanggup menampilkan adegan ini dengan chemistry yang apik, membuat scene-nya terasa nyata dan layak disebut sebagai adegan ciuman terbaik.

Adegan ciuman dalam drama Korea kerap terlihat kaku atau agak dipaksakan. Karena itulah, sebenarnya masih cukup jarang adegan ini dipotret dengan baik oleh para pemain utamanya. Berikut ini sejumlah kecil drama yang mampu menampilkan adegan tersebut dengan baik, mengutip YouTube Miss K Drama.



11 Drama Korea dengan Adegan Ciuman Terbaik pada 2024


1. Welcome to Samdal-ri

11 Drama Korea 2024 dengan Adegan Ciuman Terbaik, Ada Ji Chang-wook

Foto: JTBC

Welcome to Samdal-ri mengisahkan tentang kisah cinta Cho Sam-dal (Shin Hye-sun) dan Cho Ying-pil (Ji Chang-wook). Awalnya mereka adalah teman masa kecil yang kemudian terpisah dan bertemu kembali.

Ciuman paling romantis dari drama Korea Welcome to Samdal-ri terjadi pada episode 15. Saat itu Yong-pil mengunjungi rumah Sam-dal dan menginap di rumahnya. Saat mereka sedang bersama di ranjang, Yong-pil mengecup bibir Sam-dal dan mereka juga berpelukan dan kembali berciuman.

2. Marry My Husband

11 Drama Korea 2024 dengan Adegan Ciuman Terbaik, Ada Ji Chang-wook

Foto: tvN

Marry My Husband dengan tokoh utama Kang Ji-won (Park Min-young) dan Yoo Ji-hyuk (Na In-woo) memulai adegan ciuman pertama mereka pada episode 10. Saat itu mereka berdua sedikit malu untuk memulai adegan ciuman tersebut, bahkan Ji-won hampir saja pergi.

Namun, In-woo menahannya dan mulai mencium Ji-won dengan lebih intens dan lama. Melihat adegan ini, tanggapan dari penonton cukup positif dan memuji akting dan chemistry kedua aktor tersebut.

3. The Atypical Family

11 Drama Korea 2024 dengan Adegan Ciuman Terbaik, Ada Ji Chang-wook

Foto: JTBC
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Sinopsis Way Back Love,...
Sinopsis Way Back Love, Kisah Introvert yang Tak Punya Keinginan Hidup
Sinopsis Resident Playbook,...
Sinopsis Resident Playbook, Spin-off Hospital Playlist dengan Cerita Penuh Liku
7 Genre Drama Korea...
7 Genre Drama Korea yang Gambarkan Kehidupan Percintaan Anda, dari Melodrama hingga Thriller
5 Drama Korea Tayang...
5 Drama Korea Tayang April 2025, Nomor 2 Spin-Off Hospital Playlist
Drama Korea Weak Hero...
Drama Korea Weak Hero Class 1 2022 Jadi Viral, Posisi Pertama di Netflix
Rekomendasi
Puncak Arus Balik Lebaran,...
Puncak Arus Balik Lebaran, 57 Ribu Kendaraan Lintasi Tol Cipali Menuju Jakarta
JK: Pengusaha Tidak...
JK: Pengusaha Tidak Perlu Dibantu Asal Jangan Diganggu
JK: Dampak Tarif Trump...
JK: Dampak Tarif Trump ke Indonesia Tak Sebesar Negara Lain
Berita Terkini
Kisah Mualaf Ray Sahetapy,...
Kisah Mualaf Ray Sahetapy, Mengucapkan Syahadat di Masjid Istiqlal
32 menit yang lalu
Justin Bieber Tidak...
Justin Bieber Tidak Makan dan Tidur, Hailey Baldwin Minta Doa
1 jam yang lalu
Raffi Ahmad Doakan Ruben...
Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu yang Mualaf: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
2 jam yang lalu
Bintang Squid Game O...
Bintang Squid Game O Yeong Su Divonis 1 Tahun Penjara Kasus Pelecehan Seksual
3 jam yang lalu
Ariel NOAH soal Isu...
Ariel NOAH soal Isu Pernah Pacaran dengan BCL: Dia Itu Fun Banget
4 jam yang lalu
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Penciptaan Makhluk Allah SWT hanya di iNews
5 jam yang lalu
Infografis
Negara Arab dengan Cadangan...
Negara Arab dengan Cadangan Emas Terbesar di 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved