9 Drama Korea Tayang Desember 2024, Ada Squid Game 2
loading...
A
A
A
Drama ini menceritakan tentang kru film perekaman jalan di sebuah perusahaan produksi pemandangan jalan, yang tengah patah hati akibat putus dengan kekasihnya. Hidupnya yang kesepian berubah saat ia bertemu dengan Sung Eun Ha, seorang apoteker yang sedang berusaha menemukan ayahnya yang menghilang.
Keduanya bersama-sama menjalin sebuah ikatan emosional yang mampu memaknai sebuah perpisahan secara mendalam.
![9 Drama Korea Tayang Desember 2024, Ada Squid Game 2]()
Foto/Soompi
Diadaptasi dari Webtoon berjudul Shop of the Lamp karya Kang Full, drama ini menyuguhkan kisah supranatural yang penuh dengan intrik. Drama Korea ini tayang di Disney+ pada 4 Desember 2024, yang terdiri dari delapan episode.
Dibintangi oleh Ju Ji Hoon, Park Bo Young dan Kim Minha, Light Soup bercerita tentang enam orang yang terjebak dengan kejadian mengerikan di masa lalu. Tidak mengetahui bagaimana mereka sampai di sana dan sebuah dorongan misterius menarik mereka ke sebuah toko lampu yang menjadi kunci yang berkaitan dengan masa lalu, masa kini, dan masa depan orang-orang tersebut.
![9 Drama Korea Tayang Desember 2024, Ada Squid Game 2]()
Foto/Soompi
Sorry Not Sorry hadir dengan genre komedi romansa yang bisa dinikmati di KBS Joy dan Netflix dengan 12 episode. Drama ini menampilkan tiga perempuan yang memiliki latar berbeda, yang diperankan Jeon So Min, Gong Min Jeung, dan Jang Hee Ryung.
Ji Song Yi adalah perempuan yang dicampakkan dalam semalam dan kini berpura-pura menjadi wanita yang sudah menikah. Kemudian ada Choi Ha Na, sahabat Song Yi sekaligus pekerja kota baru yang mendokumentasikan segala hal di Excel.
Keduanya telah bersahabat selama 10 tahun sebelum akhirnya berpisah karena suatu kejadian. Selain itu, ada An Chan Yang, guru workshop tembikar. Ia merupakan representasi wanita kota baru berdasarkan penampilannya hingga gaya hidupnya.
Keduanya bersama-sama menjalin sebuah ikatan emosional yang mampu memaknai sebuah perpisahan secara mendalam.
3. Light Shop (4 Desember)

Foto/Soompi
Diadaptasi dari Webtoon berjudul Shop of the Lamp karya Kang Full, drama ini menyuguhkan kisah supranatural yang penuh dengan intrik. Drama Korea ini tayang di Disney+ pada 4 Desember 2024, yang terdiri dari delapan episode.
Dibintangi oleh Ju Ji Hoon, Park Bo Young dan Kim Minha, Light Soup bercerita tentang enam orang yang terjebak dengan kejadian mengerikan di masa lalu. Tidak mengetahui bagaimana mereka sampai di sana dan sebuah dorongan misterius menarik mereka ke sebuah toko lampu yang menjadi kunci yang berkaitan dengan masa lalu, masa kini, dan masa depan orang-orang tersebut.
4. Sorry Not Sorry (5 Desember)

Foto/Soompi
Sorry Not Sorry hadir dengan genre komedi romansa yang bisa dinikmati di KBS Joy dan Netflix dengan 12 episode. Drama ini menampilkan tiga perempuan yang memiliki latar berbeda, yang diperankan Jeon So Min, Gong Min Jeung, dan Jang Hee Ryung.
Ji Song Yi adalah perempuan yang dicampakkan dalam semalam dan kini berpura-pura menjadi wanita yang sudah menikah. Kemudian ada Choi Ha Na, sahabat Song Yi sekaligus pekerja kota baru yang mendokumentasikan segala hal di Excel.
Keduanya telah bersahabat selama 10 tahun sebelum akhirnya berpisah karena suatu kejadian. Selain itu, ada An Chan Yang, guru workshop tembikar. Ia merupakan representasi wanita kota baru berdasarkan penampilannya hingga gaya hidupnya.
Lihat Juga :