Ardhitio Tereliminasi di Indonesian Idol XIII, Persaingan Makin Ketat

Selasa, 11 Februari 2025 - 08:20 WIB
loading...
Ardhitio Tereliminasi...
Ardhitio harus pulang dari Indonesian Idol XIII setelah bertarung di babak Spektakuler Show 3. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Ardhitio harus pulang dan menghentikan mimpinya di Indonesian Idol XIII setelah bertarung di babak Spektakuler Show 3 pada Senin (10/2/2025) malam.

Sebelumnya, ada tiga kontestan yang berada di posisi terbawah alias tidak aman. Selain Ardhitio, ada juga Rara Sudirman dan Angie. Momen eliminasi ini pun memberi suasana tegang dan Indonesia menanti siapa akan pulang. Hingga akhirnya Ardhitio gagal melanjutkan ke babak Top 11.



Sebenarnya, Ardhitio memberikan penampilan terbaiknya. Suaranya merdu dan usaha kontestan ini juga selalu all out dan maksimal. Namun, penampilan kontestan lain lebih baik.

Setelah Ardhitio tereliminasi, tersisi 11 peserta Indonesian Idol XIII. Mereka adalah Mesa Hira, Anjelia Dom, Shabrina, Piche Kota, Angie Carvalho, Vanessa Zee, Axelo, Fajar Noor, Rara Sudirman, Shakirra Vier dan Kenriz.

Pekan depan, mereka memasuki babak Top 11, Senin (17/2/2025). Perjuangan mereka pun akan semakin panas dan ketat. Agar terhindar dari eliminasi, mereka pun akan mempersiakan diri lebih baik lagi di pekan depan.

Baca Juga: Mesa Sukses Membuat Juri Terharu di Spektakuler Show 3 Indonesian Idol Season XIII

Saksikan terus Indonesian Idol Season XIII, karena setiap minggunya akan selalu memberikan kejutan-kejutan yang spektakuler, dengan penampilan-penampilan yang memukau dari para kontestan dan selalu siap memberikan yang terbaik.

Jangan hanya sekadar menjagokan, kamu juga dapat memberikan dukungan penuh untuk kontestan favorit melalui voting di aplikasi RCTI+ selama penayangan Indonesian Idol. Pastikan untuk menonton secara langsung pada Senin pukul 21.15 WIB live hanya di RCT| kanal digital 28 UHF untuk pemirsa Jabodetabek.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Siap-siap Ngabuburit...
Siap-siap Ngabuburit Bareng Artis Sinetron Bersama Pesta Oke Ramadan RCTI di Jatiranggon
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin, Jumat 14 Maret 2025: Terungkapnya Video Rekaman Rangga
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9, Jumat 14 Maret 2025: Didu Masih Jadi Incaran
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 14: Heboh Sosok Misterius di Desa Cinada
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9, Kamis 13 Maret 2025: Leroy Ancam Rahman, Agus-Yayat Jadi Korban
Profil Kang Gobang yang...
Profil Kang Gobang yang Viral usai Meninggal, Dikenang dalam Episode Preman Pensiun 9
Rekomendasi
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Wakil Belgia Murka Para...
Wakil Belgia Murka Para Anggota Parlemen Eropa Tertawakan Genosida di Gaza
Berita Terkini
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
24 menit yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
1 jam yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
1 jam yang lalu
AVISI dan AMSI Bersatu...
AVISI dan AMSI Bersatu Lawan Pembajakan Konten demi Masa Depan Industri Kreatif Indonesia
1 jam yang lalu
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
2 jam yang lalu
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
2 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved