Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 253: Semangat Romeo Kuatkan Yasmin di Sel Tahanan

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:00 WIB
loading...
Sinopsis Sinetron Cinta...
Romeo merasa sangat terpukul dengan penangkapan Yasmin. Ia bersumpah akan menemui OB tersebut dan mengungkap kebenaran agar Yasmin segera dibebaskan. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Romeo merasa sangat terpukul dengan penangkapan Yasmin. Ia bersumpah akan menemui OB tersebut dan mengungkap kebenaran agar Yasmin segera dibebaskan. Romeo lalu mencari Benny, saksi kunci yang memberikan kesaksian kepada polisi.

Namun, Benny tiba-tiba menghilang dari kantor setelah memberikan keterangannya. Romeo yang marah langsung meminta timnya untuk mencari Benny dan mengorek informasi lebih dalam mengenai latar belakangnya.



Romeo lalu menemui Yasmin di sel tahanan. Ia mencoba menguatkan Yasmin dan berjanji bahwa ia akan melakukan segala cara untuk membebaskannya. Yasmin yang awalnya merasa hancur, akhirnya mendapatkan kembali kekuatannya setelah mendengar tekad Romeo.

Ajeng yang sedang dirawat di rumah sakit merasa puas melihat Yasmin akhirnya ditahan. Namun, ia juga terkejut ketika mengetahui bahwa ada seseorang yang bersaksi melawan Yasmin tanpa ia duga sebelumnya. Rasa penasaran Ajeng semakin besar ketika ia bertemu langsung dengan Benny.



Apakah tujuan Benny memfitnah Yasmin hingga masuk penjara? Saksikan Layar Drama “Cinta Yasmin” setiap hari pukul 22.00 WIB hanya di RCTI kanal digital 28 UHF untuk pemirsa Jabodetabek.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 255: Dion Dipecat Yasmin, Romeo Tangkap Galang
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 22: Penelusuran Bahlul Penadah Motor Curian
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 30: Kasih Menolak Diadopsi, Nurmala Tak Tinggal Diam
Sinopsis Film Snow White...
Sinopsis Film Snow White Live Action, Petualangan dan Misi Menyelamatkan Kerajaan dari Ratu Jahat
Wargi Bandung Siap-siap!...
Wargi Bandung Siap-siap! Ngabuburit Bareng Pemain Sinetron Preman Pensiun 9 di Pesta Oke Ramadan RCTI 2025 di Bandung
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 254: Perjuangan Yasmin Ungkap Kejahatan Ajeng & Pencarian Rangga-Galang
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 88: Rasa Berat Arini dan Lingga untuk Berpisah
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 180: Kecurigaan Amira Pada Noah dan Vernie
Detective Titus Eps...
Detective Titus Eps The Masked Villain - Minggu 23 Maret 2025 Jam 07.30 WIB di RCTI
Rekomendasi
Tingkatkan Ekspor Produk...
Tingkatkan Ekspor Produk Pertanian, Kementan Lepas Ekspor Gula Semut dari Kulon Progo
Anggota DPRD Bojonegoro...
Anggota DPRD Bojonegoro dan Wakil Direktur RSI Muhammadiyah Sumberrejo Tewas Kecelakaan Bus Umrah di Arab Saudi
Daftar Rest Area Tol...
Daftar Rest Area Tol Trans Jawa untuk Mudik Lebaran di 2025
Berita Terkini
Jualan Takjil saat Ramadan,...
Jualan Takjil saat Ramadan, Epy Kusnandar Raup Rp15 Juta Sehari
7 menit yang lalu
Pak Muh Kesal Timnas...
Pak Muh Kesal Timnas Indonesia Dikalahkan Australia: Kualat Sama Shin Tae-yong!
47 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 255: Dion Dipecat Yasmin, Romeo Tangkap Galang
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 22: Penelusuran Bahlul Penadah Motor Curian
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 30: Kasih Menolak Diadopsi, Nurmala Tak Tinggal Diam
2 jam yang lalu
Its Family Time! Ramadan...
Its Family Time! Ramadan Makin Berwarna, Yuk Ajak Si Kecil Belajar Puasa Bareng Cocomelon GTV!
2 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved