Anak Jaktim, Ini Tempat Makan yang Bisa Kamu Coba, Menunya Beragam!
loading...
A
A
A
Sambil nongkrong, jangan lupa memesan menu yang terdiri dari masakan Indonesia dan Eropa. Untuk harganya, berkisar Rp100 ribu sampai Rp150 ribu untuk dua orang. Rumah Kongkow buka setiap hari. (
)
3. KEDAI LOCALE
![Anak Jaktim, Ini Tempat Makan yang Bisa Kamu Coba, Menunya Beragam!]()
Foto:Instagram @kedailocale
Lokasinya ada di Jalan Balai Pustaka No C-6, Rawamangun. Desain interiornya didominasi furnitur kayu dengan dinding yang terbuat dari batu bata putih. Ditambah dengan pencahayaan yang atmosfernya hangat, Kedai Locale jadi tempat yang enak buat nongkrong.
Menu di sini lumayan beragam, tapi mayoritas adalah makanan Indonesia, misalnya sup buntut, nasi goreng oncom, dan es krim rujak. Tertarik nongkrong di sini? Kamu bisa datang setiap hari dengan membawa bujet sekitar Rp150 ribu untuk dua orang. ( )
Muhammad Rizki Maulana
Kontributor GenSINDO
Universitas Bengkulu
Instagram: @rzkm27
3. KEDAI LOCALE

Foto:Instagram @kedailocale
Lokasinya ada di Jalan Balai Pustaka No C-6, Rawamangun. Desain interiornya didominasi furnitur kayu dengan dinding yang terbuat dari batu bata putih. Ditambah dengan pencahayaan yang atmosfernya hangat, Kedai Locale jadi tempat yang enak buat nongkrong.
Menu di sini lumayan beragam, tapi mayoritas adalah makanan Indonesia, misalnya sup buntut, nasi goreng oncom, dan es krim rujak. Tertarik nongkrong di sini? Kamu bisa datang setiap hari dengan membawa bujet sekitar Rp150 ribu untuk dua orang. ( )
Muhammad Rizki Maulana
Kontributor GenSINDO
Universitas Bengkulu
Instagram: @rzkm27
(it)
Lihat Juga :