Waspadai 5 Bahaya Bulu Kucing buat Kesehatanmu!

Selasa, 06 Oktober 2020 - 16:00 WIB
loading...
Waspadai 5 Bahaya Bulu...
Kucing memang lucu, tapi kalo gak dirawat dengan baik, bisa jadi sumber penyakit buat kamu. Foto/Unsplash
A A A
JAKARTA - Siapa, sih, yang gak suka pegang-pegang hewan menggemaskan ini? Bahkan walau tingkahnya menyebalkan, kucing tetap jadi idola banyak orang.

Buat kamu yang punya kucing di rumah atau sekadar penyuka kucing, pasti hobi menggendong kucing atau sekadar mengelus-elus bulunya.

Saking seringnya, bulu-bulu kucing bisa nempel di baju, kasur, atau apa pun yang melekat di badan kamu.

Nah, buat beberapa orang, bulu kucing ini bisa berbahaya untuk kesehatan . Berikut ini ulasannya.

1. ALERGI

Waspadai 5 Bahaya Bulu Kucing buat Kesehatanmu!

Foto: Unsplash

Beberapa orang ada yang alergi dengan bulu kucing. Menurut Asthma and Allergy Foundation of America, reaksi alergi setelah memegang bulu kucing bisa langsung bikin pembengkakan pada mata dan hidung, sesak napas, ruam hebat, serta serangan asma kronis bagi yang sangat sensitif terhadap bulu kucing. Namun, kalau punya sensitivitas rendah, kamu mungkin baru akan merasakannya dalam beberapa hari.

2. INFEKSI

Waspadai 5 Bahaya Bulu Kucing buat Kesehatanmu!

Foto: Unsplash

Saat bermain-main dengan kucing, pasti seringkali kucing mencakar-cakar gemas dan mungkin menyebabkan luka. Kalau luka ini terkena bakteri bartonella henselae yang terdapat pada bulu kucing, hal ini bisa menjadi infeksi yang serius.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2441 seconds (0.1#10.24)