7 Pelajaran Psikologi dari Karakter Beth Harmon dalam 'The Queen's Gambit'

Jum'at, 27 November 2020 - 14:33 WIB
loading...
A A A
Keterampilan dan pesona Beth membuat dia disayangi oleh pemain catur lain yang telah dia kalahkan. Mereka menjadi teman-temannya yang mendukungnya untuk membantunya mengalahkan Borgov, juara dunia Rusia.

Perjalanan Beth tidak dilakukan sendirian. Semua tokoh heroik lain pun butuh seorang teman, dari Harry Potter hingga Katniss Everdeen, mereka takkan berhasil kalau tidak ada teman di sampingnya. ( )

5. MENJADI JENIUS TETAP PERLU KERJA KERAS

7 Pelajaran Psikologi dari Karakter Beth Harmon dalam 'The Queen's Gambit'

Foto: Netflix

Beth memang punya bakat alami yang luar biasa, tapi ada banyak adegan dalam " The Queen's Gambit " yang menunjukkan kebiasaan Beth membaca buku tentang catur dan berlatih permainan selama berjam-jam setiap hari.

Sukses tidak terjadi begitu saja. Pahlawan dari setiap cerita harus punya kedisiplinan, kesabaran, dan usaha untuk berhasil, dan ini bisa terjadi hanya setelah mengalami banyak kegagalan.

6. MANUSIA SIAPA PUN PUNYA KEKURANGAN

7 Pelajaran Psikologi dari Karakter Beth Harmon dalam 'The Queen's Gambit'

Foto: Netflix

Sehebat apa pun manusia, pasti punya kekurangan. Namun manusia cenderung mengidealkan sosok pahlawan yang sempurna dalam segala hal.

Padahal, pahlawan juga cuma manusia yang punya cacat, bermasalah, dan menderita, sama seperti setiap orang. Beth Harmon punya amarah, kecemasan, dan masalah. Dia juga tertutup secara emosional.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Drama Korea Weak Hero...
Drama Korea Weak Hero Class 1 2022 Jadi Viral, Posisi Pertama di Netflix
5 Drama Korea Terbaik...
5 Drama Korea Terbaik Park Bo Gum selain When Life Gives You Tangerines
Rekomendasi
Hamas Usulkan Gencatan...
Hamas Usulkan Gencatan Senjata 5 Tahun dan Pertukaran Tahanan untuk Akhiri Perang Gaza
Mengajak Pelanggan Mengimbangi...
Mengajak Pelanggan Mengimbangi 4.000 Ton Emisi CO2 Melawan Perubahan Iklim
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
Berita Terkini
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
6 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
6 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
7 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
8 jam yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
8 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
8 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved