7 Versi Godzilla dan Perbedaan Filmnya dari Masa ke Masa

Rabu, 24 Maret 2021 - 16:30 WIB
loading...
A A A
7 Versi Godzilla dan Perbedaan Filmnya dari Masa ke Masa

Foto: TriStar Pictures

Godzilla ini berasal dari film Hollywood berjudul "Godzilla" yang ditayangkan pada 1998. Sebutannya adalah Zilla karena karakteristiknya sangat jauh berbeda dari konsep asli Godzilla, sekaligus yang membuat banyak penggemar Godzilla kecewa.

Dalam film yang disutradarai oleh Roland Emmerich ini, Zilla didesain dengan bentuk yang lebih mirip Tyrannosaurus rex (T-Rex). Zilla juga punya napas radiasi berupa semburan gas yang kuat dan menghasilkan api.

Meski begitu, Zilla tetap berbeda dengan Godzilla lain karena dia tidak punya kulit keras yang sanggup menahan serangan apa pun. Karena itulah Zilla dalam film ini bisa terluka karena serangan rudal.

5. SHIN GODZILLA VERSI 2016

7 Versi Godzilla dan Perbedaan Filmnya dari Masa ke Masa

Foto: Toho

Muncul sebagai antagonis dalam film "Shin Godzila", versi yang satu ini adalah Godzilla terunik karena berawal dari sebuah organisme laut yang terkena limbah nuklir, kemudian berevolusi menjadi sebuah makhluk amfibi dengan bentuk menyerupai belut Moray dan Hiu Berjumbai.

Tidak cuma itu, Shin Godzilla kembali berevolusi menjadi Godzilla berkaki dua mirip seperti Godzilla modern saat ini. Puncaknya, Shin Godzilla terus berevolusi hingga dia berukuran 120 meter.

Perubahan yang bertahap ini membuat kemampuannya juga ikut berkembang, seperti saat hampir seluruh tubuhnya bisa menyemburkan radiasi berupa laser yang menyerang apa pun. Sayangnya, dalam film ini hanya menampilkan pertarungan antara Godzilla dan manusia.

6. GODZILLA EARTH VERSI 2017
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Film Menarik tentang...
5 Film Menarik tentang Pemilihan Paus Baru, Conclave Jadi Sorotan
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
Black Panther 3 Ditunda,...
Black Panther 3 Ditunda, Ryan Coogler Pilih Garap Film Lain Lebih Dulu
Ryan Gosling Resmi Bintangi...
Ryan Gosling Resmi Bintangi Film Star Wars: Starfighter, Tayang Perdana Mei 2027
Sutradara Sebut Penampilan...
Sutradara Sebut Penampilan Donald Trump di Home Alone 2 sebagai Kutukan
Gibran Sebut Film Jumbo...
Gibran Sebut Film Jumbo Jadi Era Baru Industri Animasi Indonesia
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
Biola Legendaris di...
Biola Legendaris di Film Titanic Akan Dilelang, Tertarik?
Rekomendasi
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
Respons Dokter Tifa...
Respons Dokter Tifa Dilaporkan ke Polisi terkait Ijazah Jokowi: Bagus!
Terungkap! Wahyu Setiawan...
Terungkap! Wahyu Setiawan Sempat Minta Rp40 Juta ke Agustiani Tio untuk Ganti Uang Karaoke
Berita Terkini
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
5 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
6 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
6 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
7 jam yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
7 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
7 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved