5 Permainan Daring Seru untuk Dimainkan Bareng Teman atau saat Webinar

Senin, 05 April 2021 - 16:00 WIB
loading...
5 Permainan Daring Seru...
Permainan yang dilakukan secara daring bisa dilakukan saat playdate bareng teman atau ice breaking kala webinar. Foto/Shutterstock
A A A
JAKARTA - Budaya rapat, seminar, webinar, atau ngobrolbareng teman via Zoom atau aplikasi video calllainnya masih berlangsung sampai sekarang seiring pandemi yang belum kelihatan ujungnya.

Pastinya, setelah lebih dari setahun, virtual meetingbisa terasa sangat membosankan dan melelahkan. Nah, meski begitu, kamu bisa tetap mengakalinya dengan membuat permainan , kuis, atau ice breaking yang seru saat virtual meeting atau saat playdate bareng teman-teman kamu. Berikut yang bisa kamu coba.

1. PERMAINAN "DUA KEBENARAN DAN SATU KEBOHONGAN"

5 Permainan Daring Seru untuk Dimainkan Bareng Teman atau saat Webinar

Foto: Shutterstock

Sesuai judulnya, nantinya semua peserta secara bergantian memberi tahu dua kebenaran tentang dirinya atau hal lain di luar informasi personal, plus satu pernyataan bohong terkait dirinya, atau hal nonpersonal, misalnya, kamu bisa bikin kuis memilih mana berita hoaks , berita disinfirmasi, dan berita yang benar.

Nah, peserta lain yang harus bisa menebak yang manakah pernyataan yang benar dan mana yang bohong.

2. PERMAINAN "TAHAN KETAWA"

5 Permainan Daring Seru untuk Dimainkan Bareng Teman atau saat Webinar

Foto: ABC

Cara mainnya, secara bergiliran, satu orang akan menirukan gaya lelucon, membicarakan atau membacakan hal lucu, atau menunjukkan gambar lucu.

Kalau ada peserta yang tertawa, maka ia dinyatakan gugur. Orang yang mampu bertahan tidak tertawa sama sekali, maka dia yang menang.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dapatkan Skin dan HP...
Dapatkan Skin dan HP Gratis, Ini Cara Klaim Kode Redeem Free Fire Harian
Bocoran Misteri Shop...
Bocoran Misteri Shop dari Refa Ardhi: Diskon hingga 90%!
Serunya Aksi di Full...
Serunya Aksi di Full Episode Skib Toilet bersama Refa Ardhi!
Penggemar Game? Jangan...
Penggemar Game? Jangan Lewatkan Aksi Seru Refa Ardhi di YouTube!
Aksi Menegangkan Episode...
Aksi Menegangkan Episode 68 Part 4: Pertarungan Seru Bersama Refa Ardhi
Tips Menarik Mendapatkan...
Tips Menarik Mendapatkan Akun Gratis dari Refa Ardhi
Refa Ardhi: Cara Mudah...
Refa Ardhi: Cara Mudah Dapat Skin M1887 Gratis dengan Kode Redeem
Refa Ardhi Antusias...
Refa Ardhi Antusias Sambut Event Kolaborasi Ikonik dari Serial Favorit
MNC Animation Bawa Game...
MNC Animation Bawa Game Lokal ke Level Internasional di IGF 2024
Rekomendasi
Harga Bitcoin Meroket,...
Harga Bitcoin Meroket, Analis Prediksi Arah Pasar Kripto Pekan Ini
PBB 2025 Lebih Ringan!...
PBB 2025 Lebih Ringan! Ini Dia Insentif dari Pemprov DKI Jakarta
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Berita Terkini
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
20 menit yang lalu
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
1 jam yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
1 jam yang lalu
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
2 jam yang lalu
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Donna Agnesia dan Darius Sinathrya Sampaikan Duka Mendalam
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Raja Charles III dan Ratu Camilla Patah Hati
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved