Drakor Mouse, Kejadian Tragis Saat Pertunjukkan Sulap

Senin, 10 Mei 2021 - 12:50 WIB
loading...
Drakor Mouse, Kejadian Tragis Saat Pertunjukkan Sulap
Drama Korea Mouse. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Mouse serial drama korea bergenre misteri , yang bisa disaksikan di RCTI+ mulai 6 Mei 2021. Drama ini menceritakan tentang petugas polisi yang menggali kebenaran dibalik perilaku keji psikopat. Apakah mungkin mengetahui psikopat di dalam rahim ibu menggunakan tes genetik janin? Dan jika anak dalam kandungan tersebut psikopat, apakah dianggap lebih baik untuk memiliki anak itu? atau sebaliknya ?

Seorang polisi muda yang bernama Jung Ba Reum tengah melakukan atraksi sulapnya di hadapan para tahanan penjara. Ba Reum dan para napi terkejut saat Ba Reum membuka kotak sulapnya. Kemungkinan mereka menyaksikan hal yang sangat tragis, mengingat Head Hunter (Han Seo Joon) berada di dalam penjara itu bersama pidana lainnya.

Ternyata pria di dalam kotak tersebut mengalami pendarahan pada otak. Ba Reum dan para napi lainnya panik dan langsung memanggil dokter untuk menangani korban. Namun ketika dokter datang, ia tidak bisa menanganinya karena pendarahan pada otak korban tidak bisa dilakukan jika tidak di rumah sakit.

Baca Juga : Sinopsis 'Imitation', Drama Korea tentang Kehidupan Para Idol K-Pop Tayang Hari Ini

Hanya Han Seo Joon yang dapat menangani hal ini, namun Bae Reum takut dan tidak yakin karena ia adalah seorang psikopat. Jika tidak segera ditangani maka nyawa korban tidak akan selamat, akhirnya sang pastur memberikan izin kepada Han Seo Joon untuk menjahit kepala sang korban. Dengan rasa panik sang pastur hanya bisa berdoa dan berharap agar tidak terjadi apa-apa.

Bagaimana kelanjutannya? Nonton selengkapnya Drama Korea Mouse di RCTI+ atau langsung klik link dibawah ini: https://www.rctiplus.com/programs/1216/mouse/episode/23969/mouse-eps-2 Download aplikasi RCTI+ di Play Store dan App Store untuk bisa menikmati banyak konten seru lainnya atau melalui link https://www.rctiplus.com

Baca Juga : TVN Rilis Poster Drama Korea Hospital Playlist Season 2

Tentang RCTI+ :
RCTI+ hadir sebagai layanan AVOD (layanan Video On Demand berbasis iklan dimana pengguna gratis dalam menggunakannya) & live streaming dari 4 TV terpopuler (RCTI, MNCTV, GTV dan iNews). Hadir juga konten eksklusif yang tidak tayang di Televisi, hanya ada di aplikasi RCTI+. Selain itu juga ada banyak tayangan terbaik seperti Sinetron Legendaris, pertandingan nasional eSports, Drama Korea, Drama China, Film Hollywood, Film Anak. Kemudian RCTI+ berkembang dengan hadirnya 2 fitur lainnya yaitu News dan Radio+. Di dalam News, pengguna dapat membaca berita terlengkap dari berbagai sumber terpercaya. Di dalam Radio+, pengguna dapat mendengarkan radio dari seluruh Indonesia, mendengarkan podcast, cerita suara, musik dan audio book. Pada satu tahun usia RCTI+, RCTI+ menghadirkan 2 fitur baru, yakni Home of Talent (HOT) dan Game. Semua dapat dinikmati dengan mudah tanpa harus registrasi dan secara gratis.
• Website: https://www.rctiplus.com/
• Facebook: https://www.facebook.com/RCTIPlusOfficial/
• Twitter: https://twitter.com/RCTIPlus
• Instagram: https://www.instagram.com/rctiplusofficial/

(wur)
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1238 seconds (0.1#10.140)