Sederet Selebritas Dunia yang Mengutuk Kezaliman Israel terhadap Palestina

Kamis, 13 Mei 2021 - 04:04 WIB
loading...
Sederet Selebritas Dunia...
Super model dunia Bella Hadid pernah ikut unjuk rasa menentang keputusan Presiden AS, Donald Trump yang menyatakan Yerusalem sebagai ibu kota Israel, di London, Inggris, beberapa tahun lalu . / Foto: ilustrasi/The Irish Sun
A A A
JAKARTA - Dunia mengecam aksi pasukan Zionis Israel kepada penduduk Palestina di wilayah Masjidil Aqsa . Di sana, pasukan zionis dilaporkan menghancurkan pemukiman warga Palestina, bahkan warga yang sedang menjalankan shalat dibubarkan.

Baca juga: Galang Donasi untuk Palestina, Tiga Selebgram Ini Sukses Kumpulkan Dana Miliaran Rupiah

Sejumlah selebritas dunia pun tidak ketinggalan untuk mengecam, serta mengutuk perbuatan pasukan Israel tersebut. Mereka juga meminta agar Palestina dibebaskan serta menghentikan semua serangan yang dilakukan Zionis.

Dan berikut sejumlah selebritas dunia yang mengecam perbuatan pasukan Zionis Israel terhadap masyarakat Palestina.

Bella Hadid

Menggunakan tagar #SaveSheikhJarrah di Instagram, supermodel Palestina-Amerika Bella Hadid memprotes ketidakadilan tersebut. Dia tidak bisa mempercayai "kebencian di hati orang-orang" terhadap orang-orang Palestina yang diduduki.

Sederet Selebritas Dunia yang Mengutuk Kezaliman Israel terhadap Palestina


Dalam rangkaian Instagram Stories, Bella memposting ulang dan membagikan konten yang menjelaskan rangkaian peristiwa terkini secara detail, yang berlangsung di Syekh Jarrah selama beberapa hari terakhir.

Alana Hadid

Di akun Instagramnya sendiri, Alana memposting foto ibu dua anak yang mengungkapkan rasa frustrasinya karena mereka terusir dari rumahnya. Alana terus membagikan hal-hal yang memperlihatkan kekejaman Zionis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Suasana Rumah Duka Mat...
Suasana Rumah Duka Mat Solar Mulai Ramai Dipadati Pelayat
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Melawan Stroke hingga Meninggal Dunia
Riwayat Penyakit Mat...
Riwayat Penyakit Mat Solar sebelum Meninggal, Idap Stroke sejak 2017
Duka Rieke Diah Pitaloka...
Duka Rieke Diah Pitaloka Atas Meninggalnya Mat Solar: Abang Maafin Oneng
Tangis Haru Anak Mat...
Tangis Haru Anak Mat Solar Tak Berada di Samping Ayahnya saat Meninggal
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Mat Solar, Aktor Bajaj Bajuri yang Melegenda
Mat Solar Akan Dimakamkan...
Mat Solar Akan Dimakamkan di TPU Haji Daiman Ciputat
Mat Solar Meninggal...
Mat Solar Meninggal Dunia, Industri Hiburan Tanah Air Berduka
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun 2 Kali Ancam Kim Sae Ron, Netizen Bingung soal Ganti Rugi Queen Of Tears
Rekomendasi
Perawat AS Masuk Islam...
Perawat AS Masuk Islam usai Lihat Ibu Gaza Gendong Anaknya yang Dibom Israel Masih Ucap Alhamdulillah
Profil Jake Wyllie,...
Profil Jake Wyllie, Petinju dengan Statistik KO Mengerikan Siap Kejutkan George Kambosos
Trump dan Ilusi Perombakan...
Trump dan Ilusi Perombakan Tatanan Dunia
Berita Terkini
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Melawan Stroke hingga Meninggal Dunia
37 menit yang lalu
Meghan Markle Cemaskan...
Meghan Markle Cemaskan Masa Depan Pangeran Harry di Amerika, Alami Banyak Kegagalan
1 jam yang lalu
Kisah Raja Charles Belajar...
Kisah Raja Charles Belajar Bahasa Arab untuk Dalami Al-Quran
2 jam yang lalu
Jadi Mualaf, Dian Sastro...
Jadi Mualaf, Dian Sastro Girang Rayakan Ulang Tahun Tepat di Malam Nuzulul Quran
3 jam yang lalu
Riwayat Penyakit Mat...
Riwayat Penyakit Mat Solar sebelum Meninggal, Idap Stroke sejak 2017
6 jam yang lalu
Duka Rieke Diah Pitaloka...
Duka Rieke Diah Pitaloka Atas Meninggalnya Mat Solar: Abang Maafin Oneng
6 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved