Indro Warkop Negatif Covid-19, Bersyukur Lalui Masa Sulit

Selasa, 29 Juni 2021 - 16:43 WIB
loading...
Indro Warkop Negatif...
Indro Warkop Negatif Covid-19, Bersyukur Lalui Masa Sulit. Foto/Instagram.
A A A
JAKARTA - Indro Warkop akhirnya negatif Covid-19 . Kabar bahagia ini dibagikan Indro lewat postingan di Instagram pribadinya.

Pada postingan tersebut, Indro membagikan hasil tes Covid-19 . Terlihat, pemilik nama asli Indrodjojo Kusumonegoro itu dinyatakan negatif Covid-19.

Sang aktor merasa bersyukur bisa sembuh dari penyakit mematikan ini. Terlebih, ia sudah menjalani isolasi mandiri tanpa adanya keluhan.

"Alhamdulillah hasil2 yg sudah dijalani seminggu ini, dengan segala ketidakpastian dan kebingungan tetap melakukan isoman utk kebaikan semuanya dan sampai di hari ke-8 ini sehat tanpa keluhan sama sekali," tulis Indro dikutip Selasa (29/6).


Meski sudah dinyatakan negatif Covid-19, bintang film Warkop DKI Reborn itu tak lupa meminta doa untuk kesehatannya. Ia juga mengajak setiap orang untuk terus menjaga protokol kesehatan .

"Mohon doanya bisa sehat terus ke depannya. Terus akan saya serukan jagalah protokol kesehatan. Mari fokus memperbaiki keadaan dimulai dari diri sendiri, tidak ada waktu untuk yg bersikap negatif," tulis Indro lagi.

Sementara itu, saat dinyatakan positif Covid-19, diakui pria 63 tahun tersebut menjadi masa yang sulit dan membingungkan bagi dirinya dan keluarga. Karenanya, Indro pun mengucapkan terima kasih atas dukungan yang telah diberikan.

"Dan 1 hal yg pasti, seminggu kemarin adalah masa sulit dan membingungkan untuk saya dan keluarga. Terima kasih untuk pendampingan Dokter2 yg memegang riwayat jantung & diabetes saya, terima kasih untuk semua pihak termasuk petugas2 swab yg saya dan keluarga repotkan," kata Indro.


"Terima kasih atas semua cinta yg dikirimkan keluarga dan teman2. Maaf gak bisa direspon satu per satu, tapi keluarga kami makin sadar bahwa kami masih disayang lebih banyak orang2 daripada yang tidak. Love you all!," tandasnya.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Justin Bieber Jadi Target...
Justin Bieber Jadi Target Penculikan, dan Pembunuhan Brutal yang Dirancang Narapidana
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
Hotman Paris Bangun...
Hotman Paris Bangun Masjid di Bekasi sebagai Bentuk Syukur atas Kesuksesannya
Apakah Jennifer Coppen...
Apakah Jennifer Coppen dan Justin Hubner Pacaran? Terbaru Kencan di London
Profil dan Biodata Jennifer...
Profil dan Biodata Jennifer Coppen yang Kencan dengan Justin Hubner di London
Justin Bieber Dituduh...
Justin Bieber Dituduh Terlibat Aliran Sesat, Sahabat Langsung Menjauh
Rayen Pono Adukan Ahmad...
Rayen Pono Adukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Penghinaan Marga
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
Rekomendasi
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, DPR Terbuka: Kalau Urgen
Antisipasi Invasi Musuh...
Antisipasi Invasi Musuh Bebuyutan, Negara Tetangga Rusia Ingin Membentuk Tentara Terkuat
Siapa Hussein al-Sheikh?...
Siapa Hussein al-Sheikh? Calon Kuat Pemimpin Palestina yang Dituding sebagai Tangan Kanan Zionis
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
48 menit yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
1 jam yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
2 jam yang lalu
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
3 jam yang lalu
Yummy Bites dan Foodbank...
Yummy Bites dan Foodbank of Indonesia Bersinergi Salurkan MPASI Lewat Posyandu
4 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Ukraina Tak...
3 Fakta Ukraina Tak Memiliki Masa Depan dalam Konflik Lawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved