Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!

Minggu, 22 Agustus 2021 - 12:50 WIB
loading...
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!
Karakter BT21. Foto-Foto/www.store.linefriend.com
A A A
JAKARTA - Karakter BT21 pasti sudah tak asing lagi bagi para Army, fans BTS . Karakter BT21 yang diliris pada September 2017 itu bermula kertika BTS melakukan projek gabungan dengan aplikasi chat messenger, Line.

Dilansir dari infobiscuit.com, BTS menjadi grup band pertama asal Korea Selatan yang mengikuti projek Line bersama artis internasional itu. Disisi lain, beberapa karakter BT21 yang menjadi favorit Army diketahui bernama Tata, Mang, Chimmy, Koya, Rj, Cooky, Shooky hingga Van. Untuk itu, yuk kenalan lebih dekat dengan karakter BT21 :

Baca Juga : BTS Umumkan Resmi Batalkan Tur Dunia Map of the Soul

1. Tata
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!


Tata ini merupakan karakter yang dibuat oleh V BTS. Tata sendiri miliki berbentuk hari dan berpakaial warna biru dengan motif porkadot kuning Karakter Tata selalu tersenyum dan dia diketahui berasal dari dari planet BT. Tata memiliki kekuatan gaib dan tubuh super elastis yang bisa meregangkan badannya, loh!

2. Mang
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!

Karakter Mang diciptakan oleh J-Hope yang digambarkan karakter yang jago menari. Mang sendiri selalu menari dimanapun selagi ada musik. Salah satu tarian yang dilakukan Mang adalah tarian ala Michael Jackson, loh. Mang sendiri digambarkan selalu mengenakan masker kuda seolah-olah menjadi sosok dancer misterius.

3. Chimmy
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!

Karakter Chimmy sendiri dibuat oleh Jimin. Digambarkan sebagai karakter Puppy lucu dengan lidah yang terlihat keluar. Chimmy sendiri mengenakan jumpsuit berkerudung kuning dan bekerja keras pada apa pun yang menarik perhatiannya. Dia digambarkan karakter yang tidak mengetahui masa lalu nya dan Chimmy begitu menyukai musik harmonika.

4. Koya
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!

Koya diciptakan oleh leader BTS, RM. RM memiliki karakter Koya yang merupakan bentuk hewan Koala itu karena dia menganggap Koala sangat menggemaskan. Tak beda dari hewan aslinya, karakter Koya adalah karakter yang selalu tidur. Disisi lain, Koya merupakan karakter pemikir dengan hidung ungu dan telinga yang bisa dilepas (jatuh ketika dia terkejut atau takut). Ketika tidur, Koya pun banyak memikirkan banyak hal. Sementara, Koya sendiri tinggal di hutan kayu putih.

5. Rj
Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!


Jin adalah member yang menciptakan karakter Rj. Rj sendiri merupakan seekor alpaca putih yang suka memasak dan makan. Rj sendiri identik dengan menggunakan scarf berwarna merah di lehernya. Sementara Rj juga dikenal akan sosok yang baik, lucu dan sopan, loh!

6. Cooky

Karakter BT21 Karya Member BTS Ini Bikin Gemes, Yuk Kenalan dengan Mereka!
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1430 seconds (0.1#10.140)