5 Drama Korea Paling Kontroversial, yang Terakhir karena Adegan Ranjang Vulgar

Minggu, 19 Desember 2021 - 06:35 WIB
loading...
A A A
Di antaranya adegan siswi SMA yang berkelahi hingga merokok. Parahnya lagi, drama ini menyuguhkan sketsa wanita tanpa busana hingga adegan prostitusi ilegal.


3. The King: Eternal Monarch (2020)

5 Drama Korea Paling Kontroversial, yang Terakhir karena Adegan Ranjang Vulgar


KCSC sempat melayangkan teguran pada The King: Eternal Monarch. Alasannya, jalan cerita drama yang dibintangi Lee Min Ho dan Kim Go Eun ini menyuguhkan sejarah yang berlebihan.

4. Snowdrop (2021)

5 Drama Korea Paling Kontroversial, yang Terakhir karena Adegan Ranjang Vulgar


Snowdrop menuai banyak kontroversi sejak belum tayang. Dibintangi Jisoo Blackpink, drama ini disebut terinsipirasi dari kisah nyata yang kontroversi. Drama ini juga menampilkan gejolak politik Korea pada 1987 yang dicurigai memiliki distorsi sejarah. Akibatnya, petisi untuk menghentikan drama ini pun dibuat.


5. The World of The Married (2020)

5 Drama Korea Paling Kontroversial, yang Terakhir karena Adegan Ranjang Vulgar


The World of the Married merupakan drama Korea dengan rating tertinggi dalam sejarah TV kabel. Namun, drama ini memiliki nasib sama seperti drama di atas karena adegan kekerasan dan adegan ranjang yang vulgar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Sinopsis The Haunted...
Sinopsis The Haunted Palace, Drama Korea Fantasi dengan Nuansa Supranatural
Sinopsis Heavenly Ever...
Sinopsis Heavenly Ever After, Kisah Cinta Abadi yang Dipertemukan Kembali di Surga
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Profil dan Biodata Faizal...
Profil dan Biodata Faizal Hussein, Pemeran Walid di Drama Malaysia Bidaah
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 105, Rabu, 9 April 2025: Ari & Lingga Ringkus Perampok, Rahasia Emil Terbongkar?
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 40, Rabu, 9 April 2025: Rahasia Terbongkar, Andra Murka pada Nabila
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Rekomendasi
Kejari Jakpus Kantongi...
Kejari Jakpus Kantongi Nama-nama Tersangka Korupsi PDNS Komdigi
Kisaran Gaji Lulusan...
Kisaran Gaji Lulusan S1 Harvard University Berdasar Hasil Survei
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
Berita Terkini
2 Makanan Indonesia...
2 Makanan Indonesia Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia, Rendang Posisi 6
39 menit yang lalu
Karangan Bunga Penuhi...
Karangan Bunga Penuhi Rumah Duka, Iringi Kepergian Ricky Siahaan
2 jam yang lalu
Bunda Iffet Dirawat...
Bunda Iffet Dirawat di Rumah Sakit, Bimbim Slank Mohon Doa
3 jam yang lalu
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
9 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
10 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
10 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved