6 Perbedaan Karakter Song Kang dalam Forecasting Love and Weather dan Nevertheless

Kamis, 24 Februari 2022 - 17:56 WIB
loading...
6 Perbedaan Karakter...
Song Kang memerankan karakter yang berbeda dalam Nevertheless dan Forecasting Love and Weather. Foto/JTBC
A A A
JAKARTA - Sejak kemunculannya dalam drama Love Alarm (2019), nama Song Kang seketika melejit dan menjadi idola baru bagi pecinta drama Korea.

Mulai dari usaha mendalami setiap karakter yang dimainkannya, hingga visual ketampanan yang ia tunjukkan, mampu membuat para penonton drama tergila-gila.

Pada 2021 lalu, nama Song Kang kembali menjadi perbincangan. Ia muncul sebagai tokoh utama dalam drama komedi romantis Nevertheless bersama Han So-hee. Pesonanya sebagai lelaki bad-soft boy dalam drama ini membuat para penonton “ter-Song Kang-Song Kang”.

Kini Song Kang tengah membintangi drama yang juga bergenre komedi romantis bersama aktris Park Min-young. Sama-sama menjadi tokoh utama, drama berjudul Forecasting Love and Weather itu menampilkan karakter Song Kang yang bertolak belakang dari karakter yang ia perankan dalam Nevertheless. Apa saja perbedaannya? Simak penjelasan berikut.

1. Dingin vs Hangat

6 Perbedaan Karakter Song Kang dalam Forecasting Love and Weather dan Nevertheless

Foto: JTBC

Dalam Nevertheless, Song Kang memerankan karakter Park Jae-eon, cowok tampan yang dingin. Park Jae-eon juga merupakan tokoh yang lebih sering bertindak daripada banyak berbicara.

Lain halnya dalam Forecasting Love and Weather, Song Kang sebagai Lee Si-woo merupakan tokoh yang hangat, ceria, dan memiliki aura yang lebih positif ketimbang dalam Nevertheless. Ia pun banyak bicara, bahkan ketika lawan bicaranya malas mendengarnya berceloteh.

2. Mahasiswa Seni vs Karyawan Badan Meteorologi Korea

6 Perbedaan Karakter Song Kang dalam Forecasting Love and Weather dan Nevertheless

Foto: JTBC

Song Kang dalam Nevertheless merupakan mahasiswa jurusan seni. Kemahirannya dalam bidang seni membuatnya juga terkenal sebagai mahasiswa berprestasi karena karyanya yang indah. Tak ketinggalan, penampilannya pun sangat anak seni.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
Profil Dita Karang,...
Profil Dita Karang, Idol K-Pop Asal Indonesia yang Tinggalkan Secret Number
Bintang Squid Game O...
Bintang Squid Game O Yeong Su Divonis 1 Tahun Penjara Kasus Pelecehan Seksual
Dita Karang, Jinny,...
Dita Karang, Jinny, dan Minji Keluar dari Secret Number, Kontrak Berakhir
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Kim Soo Hyun Bantah...
Kim Soo Hyun Bantah Paksa Sulli Beradegan Telanjang di Film Real
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Rekomendasi
Tim Opsnal Krimum Polres...
Tim Opsnal Krimum Polres Metro Jaksel Amankan Pelaku Pencurian Mobil
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Prabowo dan El-Sisi...
Prabowo dan El-Sisi Sepakat Perkuat Kemitraan Strategis Indonesia dan Mesir
Berita Terkini
Cuaca Panas Bikin Kulit...
Cuaca Panas Bikin Kulit Bermasalah? Cegah dengan 4 Tips Perawatan Ini
1 jam yang lalu
Lawan Cuaca Panas, Ini...
Lawan Cuaca Panas, Ini 5 Cara Jitu Bikin Kulit Tetap Sehat & Glowing
2 jam yang lalu
5 Artis Sahabat Titiek...
5 Artis Sahabat Titiek Puspa, dari Rossa hingga Hetty Koes Endang
10 jam yang lalu
Taeyeon Bawa 25 Lagu...
Taeyeon Bawa 25 Lagu Hits di Konser The Tense Jakarta, SONE Dibuat Haru dan Bahagia
13 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 108. Sabtu, 12 April 2025: Arini dan Emil Kembali Bertikai
13 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 203. Sabtu, 12 April 2025: Ancaman Bagi Noah
13 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved