Nasihat Kehidupan dari Drama Business Proposal, Twenty-Five Twenty-One, dan Forecasting Love and Weather

Sabtu, 26 Maret 2022 - 17:22 WIB
loading...
Nasihat Kehidupan dari...
Hee-do melewati banyak rintangan untuk menggapai mimpinya sebagai atlet anggar. Foto/SBS
A A A
JAKARTA - Twenty-Five Twenty-One, Forecasting Love and Weather, serta Business Proposal tak cuma menghadirkan kisah komedi romantis, tapi juga pesan tentang menjalani kehidupan.

Dari adegan hingga dialognya, penonton ketiga drama juga bisa memetik pelajaran yang bisa dijadikan panduan dalam menjalani hidup. Berikut di antaranya.

1. Kemampuan itu Naik Seperti tangga, Bukan Seperti Lereng – Twenty Five Twenty One

Nasihat Kehidupan dari Drama Business Proposal, Twenty-Five Twenty-One, dan Forecasting Love and Weather

Foto: tvN

Dalam episode 7, kita benar-benar diperlihatkan jatuh bangun Na Hee-do saat merintis kariernya sebagai atlet anggar. Hee-do selalu direndahkan oleh pelatihnya, dianggap stagnan dan tidak ada perkembangan. Namun Hee-do tidak pernah menyerah.

Ia teringat pesan ayahnya, bahwa kemampuan itu seperti menaiki anak tangga. Seseorang tidak serta merta menjadi bisa dalam waktu singkat, tapi perlahan seperti menaiki anak tangga. Lalu saat seseorang sudah berada di puncak anak tangga tertinggi, kemampuan tersebut akan meningkat tanpa disadari.

2. Hubungan yang Buruk Sangat Memengaruhi Kehidupan – Forecasting Love and Weather

Nasihat Kehidupan dari Drama Business Proposal, Twenty-Five Twenty-One, dan Forecasting Love and Weather

Foto: JTBC

Dalam drama ini, kita diperlihatkan jenis-jenis hubungan dalam hidup kita. Hubungan ibu dan anak, ayah dan anak, suami dan istri, bahkan hubungan dengan mantan. Lewat Shi-woo, kita bisa melihat bahwa hubungan buruk antara ia dan ayahnya berpengaruh pada kehidupannya.

3. Miliki Dedikasi dan Prinsip yang Kuat – Business Proposal
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sinopsis Heavenly Ever...
Sinopsis Heavenly Ever After, Kisah Cinta Abadi yang Dipertemukan Kembali di Surga
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Rekomendasi
KPK Janji Secepatnya...
KPK Janji Secepatnya Panggil Ridwan Kamil
Meluruskan Persepsi...
Meluruskan Persepsi dan Menguak Rahasia MSG Melalui Demo Masak
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
2 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
3 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
3 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
3 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
4 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved