Transaksi Lewat Aplikasi Kalla Friends Dapat Diskon dan Free Points

Selasa, 12 April 2022 - 07:02 WIB
loading...
Transaksi Lewat Aplikasi...
Masyarakat dapat mengunduh aplikasi Kalla Friends di Playstore dan Appstore untuk mendapatkan berbagai benefit dari bisnis-bisnis KALLA. Foto/Istimewa
A A A
MAKASSAR - Sebagai upaya meningkatkan pelayanan dari berbagai bisnis, aplikasi mobile Kalla Friends menjadi salah satu inovasi yang dihadirkan bagi masyarakat untuk mengakses produk dan layanan KALLA .

Kalla Friends merupakan bentuk apresiasi kepada pelanggan setia KALLA yang juga diharapkan mampu memenuhi kebutuhan informasi pelanggan terkait produk dan layanan dari bisnis-bisnis KALLA .

Masyarakat dapat mengunduh aplikasi Kalla Friends di Playstore dan Appstore untuk mendapatkan berbagai benefit dari bisnis-bisnis KALLA . Bagi pengguna baru Kalla Friends akan mendapatkan welcome Kalla Points senilai 10.000 secara otomatis.



Pengguna aplikasi Kalla Friends bisa menggunakan dan mengumpulkan point sebanyak-banyaknya, setelah terkumpul dapat ditukarkan dengan beragam benefit.

Kalla Friends hadir sebagai platform digital, yang memudahkan masyarakat untuk mendapat informasi mengenai promo dan produk dari Kalla Group. Fitur yang dihadirkan, diantaranya product, news and event, kall-a-friend, dealer and service, redeem Kalla Points, dan merchant.

Corporate Marketing Services Department Head KALLA , Nadya Tyagita mengungkapkan, aplikasi Kalla Friends dapat menjadi pilihan masyarakat untuk mengakses berbagai promo dan informasi produk dari layanan bisnis-bisnis KALLA.

"Pada Maret-April 2022 ini, pengguna Kalla Friends dapat menikmati promo dari berbagai bisnis unit KALLA seperti diskon 20% pada merchant Gastros Wisma Kalla dan Gastros MaRI yang berlaku untuk semua menu," kata Nadya.

"Selain itu point yang dimiliki pengguna Kalla Friends juga bisa digunakan untuk mendapatkan potongan biaya servis mobil, mendapatkan tiket gratis di Bugis Waterpark dan bermain golf di Baruga Driving Range Golf," ujarnya.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Yayasan Hadji Kalla...
Yayasan Hadji Kalla Bantu Pengembangan Ekonomi Pesantren
KALLA Campus Talks Tantang...
KALLA Campus Talks Tantang Mahasiswa Lebih Cepat Berinovasi
Kalla Hospitality Siap...
Kalla Hospitality Siap Ekspansi di Luar Makassar pada Tahun 2023 dan 2024
Rekomendasi
Update 6 Kapolda di...
Update 6 Kapolda di Pulau Jawa April 2025, Nomor 3 Baru Ditunjuk
Nova Arianto Bangga...
Nova Arianto Bangga Berproses dengan Timnas Indonesia U-17
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Berita Terkini
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
2 menit yang lalu
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
42 menit yang lalu
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
2 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
2 jam yang lalu
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
3 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved