Hal-hal Paling Menyebalkan dari Jakarta, Mana yang Paling Bikin Kamu Pusing?

Sabtu, 21 Mei 2022 - 16:00 WIB
loading...
Hal-hal Paling Menyebalkan...
Jakarta tak hanya menawarkan kesenangan, tapi juga keruwetan dalam setiap harinya. Foto/Shutterstock
A A A
JAKARTA - Seperti kota-kota besar lain di seluruh dunia, pastinya kita memiliki banyak alasan untuk menyukai atau membenci Jakarta.

Hal menyebalkan yang sering dilakukan oleh warga di Jakarta, baik disengaja maupun tidak selalu bisa kita saksikan hampir setiap hari. Berikut ini daftar hal paling menyebalkan yang kerap terjadi di Jakarta .

1. Kemacetan dan Polusi Udara

Hal-hal Paling Menyebalkan dari Jakarta, Mana yang Paling Bikin Kamu Pusing?

Foto: Shutterstock

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan sumber kemacetan di Jakarta adalah adanya 16 juta kendaraan bermotor, dengan 13 juta di antaranya adalah sepeda motor. Sementara data dari IQAir per Maret 2022, Jakarta duduk di posisi ke-12 kota terpolusi di dunia dengan konsentrasi polusi udara (PM 2,5) sebesar 39,2.

2. Kurangnya Lahan Hijau


Hal-hal Paling Menyebalkan dari Jakarta, Mana yang Paling Bikin Kamu Pusing?

Foto:Facebook Skyscrapercity

Jakarta punya 132 mal atau yang terbanyak di dunia, tapi Ruang Terbuka Hijau (RTH)-nya hanya 9,2 persen saja dari luas provinsi ini.

Ini membuat pilihan menghabiskan waktu untuk rileks di Jakarta selain di mal sangat terbatas. Tentunya, minimnya RTH juga menjadi salah satu penyumbang masalah banjir di kota ini.

Baca Juga: 5 Tempat di Jakarta yang Mirip Seperti di Luar Negeri
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
8 Tempat Berburu Takjil...
8 Tempat Berburu Takjil di Jakarta yang Wajib Dikunjungi selama Ramadan
5 Rekomendasi Kafe di...
5 Rekomendasi Kafe di Jakarta yang Asyik untuk Hangout
HMPV di JAKARTA Tembus...
HMPV di JAKARTA Tembus 214 Kasus Periode 2023-2025, Dinkes Minta Masyarakat Waspada!
Jakarta Mulai Tarik...
Jakarta Mulai Tarik Wisatawan Dunia lewat MICE
7 Tempat di Jakarta...
7 Tempat di Jakarta untuk Menikmati Pesta Kembang Api saat Tahun Baru
5 Tempat untuk Merayakan...
5 Tempat untuk Merayakan Tahun Baru di Jakarta, Ada yang Gratis!
Jakarta, Bandung, dan...
Jakarta, Bandung, dan Surabaya Masuk Daftar 50 Destinasi Kuliner Terbaik di Dunia
Kementerian Kebudayaan...
Kementerian Kebudayaan Ajak Lestarikan Warisan Papua Lewat Festival Noken
10 Tempat Wisata Murah...
10 Tempat Wisata Murah di Jakarta untuk Liburan Akhir Tahun, Nomor 2 Tiket Masuknya Gratis
Rekomendasi
7 Kapolda Jabar Masa...
7 Kapolda Jabar Masa Jabatan 2 Tahun, Ada yang Melesat Jadi Kapolri
Hasil Tinju Dunia: Dalton...
Hasil Tinju Dunia: Dalton Smith Jatuhkan Mathieu Germain 3 Kali, Tatap Gelar Juara Dunia WBC
Utusan Khusus Presiden...
Utusan Khusus Presiden Setiawan Ichlas Undang Ustaz Adi Hidayat Hadiri Tabligh Akbar di Palembang
Berita Terkini
Jon Bon Jovi Dikabarkan...
Jon Bon Jovi Dikabarkan Meninggal Dunia, Penggemar Geger
37 menit yang lalu
Sutradara Sebut Penampilan...
Sutradara Sebut Penampilan Donald Trump di Home Alone 2 sebagai Kutukan
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 213: Syarat Noah bagi Maudy dan Penyelidikan Amira
2 jam yang lalu
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
2 jam yang lalu
Tips Jitu Ibu Rumah...
Tips Jitu Ibu Rumah Tangga Jadi Kreator Kuliner Sukses, Modal HP dan Niat!
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 9: Usaha Jenny Menggagalkan Pernikahan Devan dan Alya
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved