Stand Up Comedy Pasca Nikah, Deddy Corbuzier: Semua Mantan Pernah Jaga Anak Saya

Senin, 13 Juni 2022 - 07:55 WIB
loading...
A A A
Menurut Deddy sang mantan sudah pasti akan menjaga anaknya. Namun Deddy tak menyebutkan siapa mantan yang dimaksud,

"Karena semua mantan pacar saya pernah jaga anak saya. Karena anak saya tidak ada yang jaga" ucap Deddy

Gelak tawa Uus, Sabrina, maupun tim YouTube Deddy Corbuzier masih terdengar. Tapi Deddy ogah melanjutkan kembali bahasan soal mantan.

"Tapi kita gak usah ngomongin mantan," pungkasnya.

Adapun Deddy Corbuzier melepas status duda setelah menikahi Sabrina Chairunnisa. Mereka resmi menjadi pasangan suami istri sejak 6 Juni 2022 lalu.

Sebelumnya, Deddy dan Sabrina lebih dulu menjalin hubungan asmara selama 9 tahun.
(hri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2144 seconds (0.1#10.140)