Deretan Artis Korea yang Liburan ke Indonesia Tahun Ini, Catat Tanggalnya

Senin, 20 Juni 2022 - 06:00 WIB
loading...
Deretan Artis Korea...
Beberapa artis Korea melebarkan sayapnya dengan menggelar konser sekaligus liburan ke berbagai negara tidak terkecuali Indonesia. Diantaranya Hwang In Yeop. Foto/Soompi
A A A
JAKARTA - Indonesia salah satu tujuan para artis luar negeri untuk berkunjung. Banyak tempat-tempat eksotis di Indonesia yang diincar para artis dunia.

Beberapa artis Korea melebarkan sayapnya dengan menggelar konser sekaligus liburan ke berbagai negara tidak terkecuali Indonesia.

Para artis Korea datang ke Indoneia tidak hanya untuk melakukan konser maupun fan meeting. Banyak dari mereka berlibur setelah tur.

Lantas siapa saja artis Korea yang akan melaksanakan tur dan liburan ke Indoesia tahun ini? Dirangkum dari berbagai sumber Minggu (19/6/2022), simak ulasan dibawah ini.



1. THE BOYZ

Boy band THE BOYZ akan datang ke Indonesia 9 Juli 2022. Mereka akan menggelar konser tur dunianya yang bertajuk THE BOYZ WORLD TOUR: THE B-ZONE IN JAKARTA di Tennis Indoor Senayan.

The Boyz akan mulai tampil di Los Angeles dan pindah ke Chicago, Newark, Atlanta, Dallas, San Jose, London, Rotterdam, Paris, Berlin, Jakarta, Bangkok, dan akhirnya kembali ke Seoul. Tur dimulai pada tanggal 29 Mei dan hingga 7 Agustus.

2. Hwang In Yeop

Aktor Korea ini akan datang ke Indonesia pada 6 Agustus 2022 di The Kasablanka Hall, Kota Kasablanka. Bintang True Beauty ini menggelar tur fan meeting Asia di acara bertajuk '2022 Hwang In Youp 1st Asia Fan Meeting Tour'.

Selain di Indonesia, Hwang In Yeop menggelar fan meeting Asia di Seoul, Singapura, Manila, dan Bangkok yaitu dari 24 Juli hingga 10 September.

3. (G)I-DLE - 27 Agustus 2022

Girl band (G)I-DLE akan datang ke Indonesia pada 27 Agustus 2022. Mereka menggelar tur dunia bertajuk Just Me ()I-DLE. Selain Jakarta mereka juga mengunjungi Seoul, L.A, San Francisco, Seattle, Dallas, Houston, Chicago, New York, Atlanta, Santiago, Mexico City, Monterrey, Manila, Tokyo, dan Singapore.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Cerdas Kelola Gaji...
Cara Cerdas Kelola Gaji untuk Liburan
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Solusi Liburan Tanpa...
Solusi Liburan Tanpa Harus Menunggu Momen Gajian
Taeyeon Bawa 25 Lagu...
Taeyeon Bawa 25 Lagu Hits di Konser The Tense Jakarta, SONE Dibuat Haru dan Bahagia
Liburan Seru di Jatim...
Liburan Seru di Jatim Park 3 bersama Traveloka
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
Profil Dita Karang,...
Profil Dita Karang, Idol K-Pop Asal Indonesia yang Tinggalkan Secret Number
Bintang Squid Game O...
Bintang Squid Game O Yeong Su Divonis 1 Tahun Penjara Kasus Pelecehan Seksual
Rekomendasi
Hasil MotoGP Spanyol...
Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Juara untuk Pertama Kalinya!
Budaya Nikah ala Sasak...
Budaya Nikah ala Sasak Ditampilkan di Halalbihalal Masyarakat Lombok Diaspora
Jenazah Brando Susanto...
Jenazah Brando Susanto Disemayamkan di Rumah Duka Carolus, Simpatisan PDIP Berdatangan
Berita Terkini
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
13 menit yang lalu
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
1 jam yang lalu
Mimpi Masa Kecil Jadi...
Mimpi Masa Kecil Jadi Kenyataan: Inspirasi Titan Tyra Bangun Imperium Secondate sebelum Usia 30
1 jam yang lalu
Viral Rekaman Suara...
Viral Rekaman Suara Pertengkaran Baim Wong dan Paula Verhoeven hingga Berujung Talak
2 jam yang lalu
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
3 jam yang lalu
Infografis
10 Pengusaha Sukses...
10 Pengusaha Sukses yang Memulai Bisnis di Usia 50 Tahun ke Atas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved