Bima S dalam Episode Air Terjun Mistis

Sabtu, 23 Juli 2022 - 11:04 WIB
loading...
Bima S dalam Episode...
Minggu pagi kegiatan apa yang paling seru? Tentunya, berkumpul bersama teman dan keluarga sambil menyaksikan serial animasi Bima S di RCTI. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Minggu pagi kegiatan apa yang paling seru? Tentunya, berkumpul bersama teman dan keluarga sambil menyaksikan serial animasi Bima S di RCTI. Animasi Super hero bergenre action dan adventure ini berceritakan tentang petualangan Satria dan para sahabatnya dalam mengumpulkan kekuatan 7 Matrix.

Pertarungan hebat melawan Infernus membuat Satria terluka dan kini membutuh keajaiban untuk sembuh! Satu-satunya cara yang bisa membantunya adalah dengan pergi ke Seven Waterfall. Namun, perjalanannya tidak berjalan mulus, ada Monster Listrik yang datang menghadang. Berhasilkah Satria menemukan Seven Waterfall tersebut?

Jangan lewatkan keseruan episode BIMA S minggu ini! Saksikan setiap Minggu (24/07/2022) pukul 10.00 WIB hanya di RCTI.


Bima S produk animasi dari MNC Animation, bisnis unit dari MNC Pictures yang merupakan anak usaha MNC Digital Entertainment, selalu berkomitment untuk memberikan yang terbaik.

Saksikan Bima S yang tidak hanya menyuguhkan aksi dan petualangan seru, tapi juga memberikan pesan moral tentang kebenaran, persahabatan, perjuangan, dan pengorbanan. Superhero Indonesia ini akan terus hadir dengan berbagai kejutan sehingga selalu dinantikan penggemarnya.

Program Bima S juga dapat disaksikan di aplikasi RCTI+ atau www.rctiplus.com.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Chapter Terbaru Eagle...
Chapter Terbaru Eagle Resmi Dirilis! Apa yang Terjadi Selanjutnya?
Saksikan Animasi Favorit...
Saksikan Animasi Favorit Bersama Kiko, Zak Storm, Bima-S, Pada Zaman Dahulu, dan Upin Ipin di MNCTV
Dari Universe Bima,...
Dari Universe Bima, Komik EAGLE Hadir di Aplikasi KLAKLIK
Menemani Keluarga Indonesia...
Menemani Keluarga Indonesia Liburan Seru Bersama Kiko, Zak Storm, Bima-S, Pada Zaman Dahulu, dan Upin Ipin di MNCTV
Bima S Episode Shoot...
Bima S Episode Shoot Down, Sabtu 14 Januari 2024 Jam 06.30 WIB di MNCTV
MNCTV Hadirkan Animasi...
MNCTV Hadirkan Animasi Terbaik Menemani Keluarga di Rumah Bersama Kiko, Zak Storm, dan Bima-S
Jadi Gerbang Destinasi...
Jadi Gerbang Destinasi Wisata, Masyarakat Pesisir Bima Diajak Jaga Ekosistem Laut
Bima S Episode TAKEN...
Bima S Episode TAKEN di MNCTV, Sabtu 7 Januari 2024, Jam 06.30 WIB
MNC Games & Animation...
MNC Games & Animation Meriahkan Indonesia Games Festival 2024, Hadirkan BIMA S hingga Animasi Baru
Rekomendasi
Jalur Gentong Tasikmalaya...
Jalur Gentong Tasikmalaya Arah Bandung Macet, Antrean Kendaraan Capai 10 Kilometer
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
Identitas Sekeluarga...
Identitas Sekeluarga Tewas Tertimbun Longsor di Cangar Mojokerto
Berita Terkini
Pangeran Harry Tanggapi...
Pangeran Harry Tanggapi Tuduhan Pelecehan dan Bullying: Kebenaran Akan Terungkap!
5 jam yang lalu
Benarkah Mengonsumsi...
Benarkah Mengonsumsi Telur Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?
6 jam yang lalu
Rumah Tangga Kanye West...
Rumah Tangga Kanye West dan Bianca Censori Dikabarkan Retak, di Ambang Perceraian
7 jam yang lalu
Tom Holland Umumkan...
Tom Holland Umumkan Judul Resmi Spider-Man 4, Brand New Day Siap Tayang 2026
8 jam yang lalu
Dokter Richard Lee Rayakan...
Dokter Richard Lee Rayakan Lebaran Pertama sebagai Mualaf, Istri Setia Menemani
9 jam yang lalu
Salam Perpisahan Slamet...
Salam Perpisahan Slamet Rahardjo untuk Ray Sahetapy: Pulang ke Tempat Tuhan
10 jam yang lalu
Infografis
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved