10 Fakta Katsuki Bakugo, yang Diduga Tewas di My Hero Academia

Selasa, 09 Agustus 2022 - 20:20 WIB
loading...
10 Fakta Katsuki Bakugo,...
Katsuki Bakugo diduga tewas di chapter terbaru manga My Hero Academia. Kondisi terakhir Katsuki yang sudah tidak punya detak jantung itu membuat ketar ketir. (Foto: Otakukart)
A A A
Katsuki Bakugo diduga tewas di chapter terbaru manga My Hero Academia . Kondisi terakhir Katsuki yang sudah tidak punya detak jantung itu membuat penggemar ketar ketir. Banyak yang berharap kalau Kohei Horikoshi tidak membunuh Katsuki dan dia bisa dipulihkan.

Katsuki mungkin bukan karakter yang menyenangkan. Dia berisik, galak, bersumbu pendek, nge-gas, dan arogan. Selain itu, dia juga suka memandang remeh orang lain, terutama Izuku Midoriya alias Deku. Meski berteman sejak kecil, Katsuki adalah orang yang paling getol merundung Izuku yang lahir tanpa Quirk sejak masuk SMA UA.

Quirk Katsuki adalah ledakan. Seiring berjalannya waktu, dia terus mengasah kemampuan itu hingga akhirnya menjadi salah satu siswa terkuat. Jika dia memang harus tewas, penggemar pasti akan merasa sangat kehilangan. Berikut fakta menarik Katsuki Bakugo!



10. Aslinya Baik Hati Banget

10 Fakta Katsuki Bakugo, yang Diduga Tewas di My Hero Academia

Foto: Anime Evo

Di draf asli, Katsuki sebenarnya baik dan lembut. Ketika dia mengejek orang lain, itu selalu tidak sengaja. Tapi, draf asli itu dianggap agak terlalu membosankan. Jadi, mereka mengubah kepribadiannya sehingga dia bisa lebih menarik bagi penggemar.

Pada satu titik, dia bahkan seharusnya punya nama Ground Zero. Tapi, itu dirasa terlalu kasar. Sepertinya mereka punya masalah menemukan landasan tengah untuk Katsuki. Tapi, meski karakternya telah berubah menjadi seperti sekarang, Katsuki sebenarnya masih punya sisi baik. Salah satunya, dia ahli menangani anak-anak kecil.

9. Punya Hobi Menarik

10 Fakta Katsuki Bakugo, yang Diduga Tewas di My Hero Academia

Foto: Twitter

Ketika tidak berlatih dan tidak sekolah, Katsuki punya waktu luang. Dia suka makanan pedas dan naik gunung. Kedua hal ini pas dengan sifat kepribadiannya.

Dia punya kepribadian yang sangat galak, yang jelas dari semua teriakan yang dia lakukan. Jadi, masuk akal kalau dia suka makanan pedas. Karena dia sangat aktif dan suka mendorong dirinya hingga ke batasan, masuk akal juga kalau dia suka naik gunung yang memang butuh banyak ketahanan tubuh.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Eiichiro Oda Goda Penggemar...
Eiichiro Oda Goda Penggemar One Piece lewat Buah Iblis
Spoiler Boruto Two Blue...
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 20, Rilis di Jepang 19 Maret 2025
Its Family Time! Babak...
Its Family Time! Babak Epik Perjalanan Naruto Jadi Pahlawan Konoha, Jangan Lewatkan!
Vegeta Bakal Mati di...
Vegeta Bakal Mati di Akhir Dragon Ball, Kalah Lawan Black Frieza
Film Gundam Live-Action...
Film Gundam Live-Action Rilis Poster Perdana, Ceritanya Ikuti Alur Anime Klasik 1979
Spesial untuk Anime...
Spesial untuk Anime Lovers! Full Aksi Sihir yang Epik, GTV Hadirkan Black Clover Temani Family Time!
Film Jujutsu Kaisen...
Film Jujutsu Kaisen Tayang 2025, Masa Depan Anime Menggunakan Visual Sekuel Culling Game
5 Karakter Terkuat Anime...
5 Karakter Terkuat Anime Dandadan, Nomor 1 Tangkap Seluruh Pasukan Kur
Rekomendasi
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
Daftar 10 Miliarder...
Daftar 10 Miliarder Olahraga Terkaya versi Forbes di Tahun 2025
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
1 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
1 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
1 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
2 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
2 jam yang lalu
Peringati Hari Kartini,...
Peringati Hari Kartini, Eka Devi Mentari Ajak Anak-anak Panti Belajar Merias Wajah
3 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved