5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Jum'at, 02 September 2022 - 21:55 WIB
loading...
5 Artis Indonesia yang...
Artis Indonesia yang punya lift di rumahnya ternyata cukup banyak. Namun hanya beberapa saja yang selalu jadi sorotan, diantaranya Momo Eks Geisha. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Artis Indonesia yang punya lift di rumahnya ternyata cukup banyak. Namun hanya beberapa saja yang selalu jadi sorotan.

Para artis memang terkenal dengan kehidupan yang gemerlap. Bahkan ada beberapa artis Indonesia yang punya lift di rumahnya.

Rumah adalah bangunan yang dijadikan tempat tinggal. Rumah dengan fasilitas mewah pun tentunya akan semakin memanjakan penghuninya seperti adanya lift di rumah.



Penasaran siapa artis Indonesia yang punya lift di rumahnya? Simak ulasannya dibawah ini.

1. Verrel Bramasta
5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Artis Indonesia yang punya lift di rumahnya yaitu Verrel Bramasta. Seperti diketahui, rumah mewah Verrel memiliki 4 lantai. Pria ini membuat lift di rumah agar tidak lelah dan memudahkan aktivitas, dia pun membuat lift tepat di sebelah tangga. Lift dengan desain transparan semakin menambah kesan mewah dan megah rumahnya.

2. Denny Cagur
5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Artis Denny Cagur juga artis Indonesia yang punya lift di rumahnya. Rumah presenter terkenal ini terletak di area Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Sebenarnya dia membangun lift untuk kedua orangtuanya agar tidak harus berlelah-lelah menaiki tangga. Selain lift, rumahnya juga dilengkapi fasilitas mewah lainnya seperti waterboom mini.

3. Nikita Mirzani
5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Artis Indonesia yang punya lift di rumahnya ada Nikita Mirzani. Dia memiliki rumah yang dilengkapi berbagai fasilitas mewah seperti ruang karaoke hingga lift yang diperuntukkan untuk memudahkan mobilitas para penghuninya.

4. Momo Eks Geisha
5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Artis Indonesia yang punya lift di rumahnya yaitu Momo. Narova Morina Sinaga atau yang lebih dikenal sebagai Momo Geisha memiliki suami yang merupakan seorang pengusaha sukses. Dia tinggal di sebuah rumah mewah dan megah dengan 5 lantai yang berlokasi di kota Malang, Jawa Timur. Selain lift, rumahnya juga dilengkapi dengan ruang teater dan kolam renang.

5. Rieta Amilia
5 Artis Indonesia yang Punya Lift di Rumahnya, Nomor 4 Wajar Ada Lima Lantai

Rieta Amilia juga punya lift di rumahnya. Sosok ibunda dari artis Nagita Slavina ini dikenal dengan kesuksesan dan kekayaannya. Rieta merupakan pemilik rumah produksi FramRitz. Dia memiliki rumah mewah yang dilengkapi lift. Rumahnya yang didominasi warna putih itu juga dikenal memiliki gaya interior yang elegan dan megah.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Krisna Mukti Bongkar...
Krisna Mukti Bongkar Dampak Gagal Nyaleg, Habiskan Aset Rp10 Miliar hingga Kena Mental
Gagal Duduk di DPR,...
Gagal Duduk di DPR, Krisna Mukti Kini Jualan Barang Antik untuk Bertahan Hidup
2 Artis Indonesia Naik...
2 Artis Indonesia Naik Haji 2025, Nomor Terakhir Baru Mualaf
Nafa Urbach Cerita Pernah...
Nafa Urbach Cerita Pernah Diselingkuhi Pasangan Lebih dari 100 Kali
Hampir Terlambat Salat...
Hampir Terlambat Salat Idulfitri, Keluarga Ayu Ting Ting Terburu-buru Menuju Masjid
8 Artis Indonesia Merayakan...
8 Artis Indonesia Merayakan Lebaran 2025 Tanpa Pasangan, Ada yang Baru Cerai
4 Artis Indonesia Rayakan...
4 Artis Indonesia Rayakan Hari Raya Nyepi 2025, Happy Salma Mengarak Ogoh-ogoh
5 Artis yang Merayakan...
5 Artis yang Merayakan Lebaran Pertama Kali setelah Mualaf
4 Artis Indonesia Mualaf...
4 Artis Indonesia Mualaf saat Ramadan 2025, Celine Evangelista Tergerak Hatinya Pelajari Islam
Rekomendasi
Semangati Sopir Truk...
Semangati Sopir Truk Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Berikan Paket Sembako
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 10-11: Kekacauan di Resepsi dan Pertemuan Devan dengan Tyas
16 menit yang lalu
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
56 menit yang lalu
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
1 jam yang lalu
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
2 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
3 jam yang lalu
Infografis
HMPV Sudah Terdeteksi...
HMPV Sudah Terdeteksi di Indonesia, Apakah Ada Obatnya?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved