Jess No Limit Bagikan Momen sebelum Malam Pertama, Sisca Kohl: Mari Kita Coba

Jum'at, 02 Desember 2022 - 13:20 WIB
loading...
Jess No Limit Bagikan...
Jess No Limit membagikan momen sebelum malam pertama dengan sang istri, Sica Kohl. Momen ini dibagikan Jess melalui unggahan video di Instagram pribadinya. Foto/Instagram Jess No Limit
A A A
JAKARTA - Jess No Limit membagikan momen sebelum malam pertama dengan sang istri, Sica Kohl . Momen ini dibagikan Jess melalui unggahan video berdurasi singkat di Instagram pribadinya.

Dalam video itu, Jess mengatakan bahwa ini malam pertamanya dengan Sisca. Pasangan suami istri tersebut tampak sedang duduk bersebelahan di dalam kamar.

"Oke guys jadi sekarang ini sudah malam udah jam 12-an kurang lebih, sekarang ini pertama kali kita bobo bareng," kata Jess dikutip pada Jumat (2/12/2022).

"Iya guys," sahut Sisca.



Jess No Limit Bagikan Momen sebelum Malam Pertama, Sisca Kohl: Mari Kita Coba

Foto/Instagram Jess No Limit

Jess pun bercerita, bahwa biasanya di malam hari dia dan Sisca sering melakukan panggilan telepon menjelang tidur. Namun setelah resmi menikah, kondisinya beda.

"Biasanya sleep call, sekarang kita akan bobo dulu yah," jelas Jess.

Setelah itu, Sisca Kohl secara mengejutkan menyebut jargon andalannya. Jess yang mendengarnya pun langsung menimpali ucapan istrinya itu.

"Mari kita Coba," ujar Sisca.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2148 seconds (0.1#10.140)