Senang Bisa Manggung di HITC 2022, Rich Brian: Pertunjukan Terbaik dalam Hidupku

Senin, 05 Desember 2022 - 20:35 WIB
loading...
Senang Bisa Manggung...
Rapper asal Indonesia, Rich Brian baru saja tampil dalam acara Head In The Clouds (HITC) 2022 di Jakarta, pada 3-4 Desember 2022. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Rapper asal Indonesia, Rich Brian baru saja tampil dalam acara Head In The Clouds (HITC) 2022 di Jakarta, pada 3-4 Desember 2022.

Dalam acara tersebut musisi yang kini menetap dan berkarier di Amerika Serikat itu sukses menghibur dan menyapa para penggemarnya di Ibu Kota.

Usai acara tersebut, pria bernama asli Brian Imanuel itu mengucapkan rasa terima kasihnya pada Indonesia dan Jakarta. Hal itu diungkap rapper 23 tahun itu di akun Twitter-nya.

“Terima kasih Jakarta,” tulis Brian, dikutip MNC Portal Indonesia, Senin (5/12/22).



Selain itu, pelantun ‘Love in My Pocket’ ini juga memuji kesuksesannya bisa pulang kampung dan manggung di Tanah Air. Brian mengatakan ini merupakan penampilan terbaik dalam hidupnya.

“Pertunjukan terbaik dalam hidupku,” ungkapnya.

Cuitan manis Rich Brian itu sontak mengundang reaksi positif netizen.

Mereka ikut senang dan bangga dengan penampilan terbaik Brian, serta berhasil menghibur para penggemarnya di Indonesia.

“Terima kasih untuk pertunjukan luar biasanya,” kata akun @lin*****.

“Harus balik lagi dengan konser solo,” sambung akun @dam*****.

Acara Head In The Clouds (HITC) 2022 berlangsung sukses di Park PIK 2, Jakarta Utara, pada 3-4 Desember 2022. Sejumlah musisin ternama internasional turut hadir, seperti Joji, Niki Zefanya, Kaskade dan masih banyak lagi.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
Lady Gaga Gelar Konser...
Lady Gaga Gelar Konser di Singapura Mei 2025, Indonesia Terlewat Lagi?
Yura Yunita Bawa Magis...
Yura Yunita Bawa Magis di Konser Bingah, Istora Senayan Larut dalam Harmoni
Yura Yunita Bawa Keajaiban...
Yura Yunita Bawa Keajaiban ke Konser Bingah, Ribuan Penggemar Tersihir
Lyodra, Tiara Andini,...
Lyodra, Tiara Andini, dan Ziva Magnolya Mempersembahkan Kolaborasi dengan Diva Indonesia di Konser Superdiva
Taylor Swift Pertimbangkan...
Taylor Swift Pertimbangkan Konser di China usai Kesuksesan Eras Tour
Lyodra, Tiara dan Ziva...
Lyodra, Tiara dan Ziva Tampil di Konser SUPER DIVA, Hadirkan Nuansa Orkestra
Konser Dewa 19 All Stars...
Konser Dewa 19 All Stars 2.0 Diundur, Ahmad Dhani Pastikan Refund Tiket Aman
Rekomendasi
Hasil Pekan 33 Liga...
Hasil Pekan 33 Liga Inggris: Arsenal Menang, Chelsea Comeback, Manchester United Belum Menang!
Mensos Ngaku Tak Pernah...
Mensos Ngaku Tak Pernah Dengar Wacana Reshuffle Kabinet Prabowo
PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan...
PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Hijau dari 13 Fasilitas Produksi
Berita Terkini
Sinopsis Heavenly Ever...
Sinopsis Heavenly Ever After, Kisah Cinta Abadi yang Dipertemukan Kembali di Surga
1 jam yang lalu
Alasan Tak Lazim Pangeran...
Alasan Tak Lazim Pangeran Edward Bergelar Earl of Wessex Ketimbang Duke
2 jam yang lalu
Kisah Agustin Ningsih,...
Kisah Agustin Ningsih, Mantan Karyawan yang Kini Sukses Jadi Beauty Creator Berkat Shopee Live
3 jam yang lalu
Mengenal 3 Anak Pangeran...
Mengenal 3 Anak Pangeran William dan Kate Middleton, Penerus Takhta Kerajaan Inggris
3 jam yang lalu
Profil Ricky Siahaan,...
Profil Ricky Siahaan, Gitaris Seringai yang Meninggal saat Konser di Jepang
4 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Montir Cantik Eps 2: Jadi Montir Pembawa Keberuntungan, Indah Unjuk Keahlian
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved