Sinopsis dan Panduan Karakter Avatar: The Way of Water
loading...

Avatar: The Way of Water melanjutkan kisah dari film pertamanya. Sekuel ini juga memperkenalkan sederet karakter baru yang semakin memperkaya pembangunan dunia. (Foto: The New York Times)
A
A
A
Avatar: The Way of Water membawa cerita dan memperkenalkan sederet karakter baru yang tak kalah menarik dengan film pertamanya. Sekuel Avatar ini sudah lama dinantikan penggemarnya yang penasaran dengan kelanjutan kisah antara Jack Sully dan Neytiri. Mereka juga ingin menonton lagi keindahan Pandora.
Avatar: The Way of Water dirilis sekitar 13 tahun setelah film pertamanya dibuat. Kreator dan sutradara franchise Avatar, James Cameron, ingin menciptakan sebuah semesta ajaib yang akan memanjakan mata para penontonnya. Dia ingin agar para penonton punya pengalaman yang baru dan unik dalam menonton film.
Karenanya, tak heran kalau kalau Avatar akan menjadi salah satu franchise dengan pembangunan dunia tanpa henti dan visual yang menakjubkan. Cerita Avatar: The Way of Water melanjutkan cerita dari film aslinya. Sementara, sekuel ini juga memperkenalkan sederet karakter baru. Siapa saja? Simak ulasannya berikut ini!
![Sinopsis dan Panduan Karakter Avatar: The Way of Water]()
Foto: Koimoi
Avatar: The Way of Water ber-setting nyaris 15 tahun setelah film aslinya. Di sekuel ini, Jake dan Neytiri sudah menikah dan punya tiga anak serta satu anak adopsi. Anak-anak mereka ini sudah remaja dan ABG, meski ada juga yang masih kecil. Karena mereka sudah menjadi orang tua, mereka tidak bisa begitu saja melompat dan bergelantungan di helikopter. Mereka jadi lebih punya banyak pertimbangan.
Di saat kehidupan mereka di tengah hutan sepertinya terasa damai, ancaman baru datang. Musuh bebuyutan Jack, Kolonel Miles Quaritch, ternyata dihidupkan kembali lewat program avatar baru yang secara permanen memindahkan pikiran manusia ke tubuh Na’vi. Di film pertama, Quaritch sudah mati.
Dengan adanya ancaman baru, Jack harus melindungi keluarga dan sukunya. Mereka kemudian membuat keputusan yang berani. Seperti judulnya, mereka kemudian bertemu suku lain Na’vi yang tinggal di lautan. Mereka adalah suku Metkayina.
![Sinopsis dan Panduan Karakter Avatar: The Way of Water]()
Foto: Collider
Jake adalah protagonis sejak film pertama Avatar. Dia sebenarnya adalah manusia. Setelah menjadi anggota Program Avatar, dia jatuh cinta pada Neytiri dan menjadi teman suku Na’vi. Dia kemudian memihak Na’vi dalam konflik dengan manusia dan membawa mereka ke kemenangan. Dia meninggalkan tubuh manusianya dan secara permanen menjadi Na’vi. Di Avatar: The Way of Water, dia sudah menikahi Neytiri dan punya empat anak.
Avatar: The Way of Water dirilis sekitar 13 tahun setelah film pertamanya dibuat. Kreator dan sutradara franchise Avatar, James Cameron, ingin menciptakan sebuah semesta ajaib yang akan memanjakan mata para penontonnya. Dia ingin agar para penonton punya pengalaman yang baru dan unik dalam menonton film.
Karenanya, tak heran kalau kalau Avatar akan menjadi salah satu franchise dengan pembangunan dunia tanpa henti dan visual yang menakjubkan. Cerita Avatar: The Way of Water melanjutkan cerita dari film aslinya. Sementara, sekuel ini juga memperkenalkan sederet karakter baru. Siapa saja? Simak ulasannya berikut ini!
1. Sinopsis

Foto: Koimoi
Avatar: The Way of Water ber-setting nyaris 15 tahun setelah film aslinya. Di sekuel ini, Jake dan Neytiri sudah menikah dan punya tiga anak serta satu anak adopsi. Anak-anak mereka ini sudah remaja dan ABG, meski ada juga yang masih kecil. Karena mereka sudah menjadi orang tua, mereka tidak bisa begitu saja melompat dan bergelantungan di helikopter. Mereka jadi lebih punya banyak pertimbangan.
Di saat kehidupan mereka di tengah hutan sepertinya terasa damai, ancaman baru datang. Musuh bebuyutan Jack, Kolonel Miles Quaritch, ternyata dihidupkan kembali lewat program avatar baru yang secara permanen memindahkan pikiran manusia ke tubuh Na’vi. Di film pertama, Quaritch sudah mati.
Dengan adanya ancaman baru, Jack harus melindungi keluarga dan sukunya. Mereka kemudian membuat keputusan yang berani. Seperti judulnya, mereka kemudian bertemu suku lain Na’vi yang tinggal di lautan. Mereka adalah suku Metkayina.
2. Sam Worthington sebagai Jake Sully

Foto: Collider
Jake adalah protagonis sejak film pertama Avatar. Dia sebenarnya adalah manusia. Setelah menjadi anggota Program Avatar, dia jatuh cinta pada Neytiri dan menjadi teman suku Na’vi. Dia kemudian memihak Na’vi dalam konflik dengan manusia dan membawa mereka ke kemenangan. Dia meninggalkan tubuh manusianya dan secara permanen menjadi Na’vi. Di Avatar: The Way of Water, dia sudah menikahi Neytiri dan punya empat anak.
Lihat Juga :