BCL Gandeng Joe Taslim sebagai Teman Duet

Kamis, 14 Mei 2015 - 16:12 WIB
BCL Gandeng Joe Taslim...
BCL Gandeng Joe Taslim sebagai Teman Duet
A A A
JAKARTA - Sukses dengan single terbarunya bertajuk Wanita Terbahagia, Bunga Citra Lestari (BCL) siap merilis album terbarunya. Istimewanya, dalam album itu, istri Ashraf Sinclair itu bakal menggandeng aktor Joe Taslim sebagai teman duetnya.

Ya, Joe memang tidak dikenal sebagai penyanyi, melainkan aktor. Tapi, BCL yakin bahwa dia akan bisa berduet dengan aktor tersebut. "Aku sama manajer aku bilang kalau album ini this is the best. Nanti ada duet juga sama Joe Taslim," ujar BCL.

Ibu Noah ini mengungkapkan, menggandeng Joe dalam album terbarunya itu adalah keinginannya sendiri. Menurut BCL, selain jago berakting, Joe sebenarnya juga pandai menyanyi. "Yah memang pilihan aku. Idenya aku berduet. Dia nggak cuma jago fighter tapi nyanyi juga," papar BCL.

BCL mengatakan lagu duetnya bersama Joe itu diciptakan oleh Andy Riyanto. Tapi, saat di tanya lebih lanjut, BCL masih belum mau berbicara banyak. "Yang pasti aku ada duet sama fighter itu. Itu idenya aku di bikin sama Andy Riyanto," pungkas dia.
(alv)
Berita Terkait
Pengelolaan Royalti...
Pengelolaan Royalti Hak Cipta Lagu dan Musik Belum Maksimal
MNC Peduli Berikan Pelatihan...
MNC Peduli Berikan Pelatihan Musik untuk Siswa Sekolah Alam Tunas Mulia
Aksi Panggung Barasuara...
Aksi Panggung Barasuara Hibur Pengunjung M Bloc Space
Mahalini Sukses Kuras...
Mahalini Sukses Kuras Emosi Penonton Titik Kumpul Festival Dengan Lagu-Lagu Galau
Rayakan 28 Tahun Berkarya,...
Rayakan 28 Tahun Berkarya, Jikustik Gelar Roadshow 28 Kota
Vakum 2 Tahun, Konser...
Vakum 2 Tahun, Konser Akbar Musik Klasik di Monas Kembali Hadir
Berita Terkini
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
14 menit yang lalu
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
1 jam yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
2 jam yang lalu
Kondisi Terkini Fachri...
Kondisi Terkini Fachri Albar usai Ditangkap Kasus Narkoba, Polisi Pastikan Sehat
10 jam yang lalu
Profil Hailey Baldwin,...
Profil Hailey Baldwin, Istri Justin Bieber yang Ternyata Menderita Kista Ovarium
10 jam yang lalu
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
11 jam yang lalu
Infografis
Rusia Tolak Gencatan...
Rusia Tolak Gencatan Senjata sebagai Solusi Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved