Chris Martin Jadi Bintang Tamu di Serial Populer

Sabtu, 23 Desember 2017 - 13:10 WIB
Chris Martin Jadi Bintang...
Chris Martin Jadi Bintang Tamu di Serial Populer
A A A
LOS ANGELES - Selain bermain musik, Chris rupanya juga tertarik menjajal akting. Dia menjadi bintang tamu di serial komedi Modern Family yang tayang pada 29 November lalu dengan judul Brushes With Celebrity .

Dalam episode tersebut, Chris memerankan dirinya sendiri, tapi dalam versi komikal alias berlebihan-lebihan demi mengundang tawa. Dia beradu akting dengan pasangan suami-istri dalam film, Phill dan Claire Dunphy, yang diperankan Ty Burrell dan Julie Bowen.

Dalam serial ini, dia mengenakan pakaian cornball, yakni kaus lengan pendek di atas kaus lengan panjang.

Dia juga seenaknya memamerkan kekayaan, dan bertingkah sangat sensitif dan berempati berlebihan terhadap orang lain hingga justru mengganggu orang lain. Ini bukan pertama kalinya Chris tampil di serial televisi. Dia pernah tampil dalam beberapa kesempatan, termasuk episode serial Extras pada 2006. (Susi Susanti)
(nfl)
Berita Terkait
Tiket Presale Coldplay...
Tiket Presale Coldplay Rp11 Juta Ludes Terjual!
Penonton Konser Coldplay...
Penonton Konser Coldplay Berdesakan Naik Kereta MRT
Tampil Perdana di Indonesia,...
Tampil Perdana di Indonesia, Begini Aksi Vokalis Coldplay Chris Martin di GBK
Calo Tiket Konser Coldplay...
Calo Tiket Konser Coldplay Bergentayangan di GBK, Polisi Imbau Masyarakat Waspada
Tampang Ghisca Debora,...
Tampang Ghisca Debora, Perempuan Penipu 2.268 Tiket Konser Coldplay
5 Tips Menonton Konser...
5 Tips Menonton Konser Coldplay di Musim Hujan, Pastikan Fisik Prima!
Berita Terkini
Sinopsis Film Transporter...
Sinopsis Film Transporter 3, Misi Kurir Berbahaya dengan Bom Waktu di Pergelangan Tangan
5 jam yang lalu
Pemeran Serial Harry...
Pemeran Serial Harry Potter Diumumkan, John Lithgow Jadi Dumbledore
6 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Otak Mulai...
5 Ciri-ciri Otak Mulai Rusak Akibat PMO, Waspada Sulit Konsentrasi
6 jam yang lalu
3 Sosok yang Ingin Raja...
3 Sosok yang Ingin Raja Charles III Turun Takhta, Pangeran Harry Beri Tekanan Besar
7 jam yang lalu
5 Manfaat Minum Air...
5 Manfaat Minum Air Rebusan Bawang Putih untuk Ginjal, Detoks Alami
8 jam yang lalu
7 Fakta Azealia Banks...
7 Fakta Azealia Banks yang Sebut Indonesia Tempat Sampah Dunia
8 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved